Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Beda Nasib Tim Sekota di Liga Voli Korea, Korban Tim Proliga Cetak Quattrick Gelar Saat Idola Megawati Dilarang Pensiun

By Wahid Fahrur Annas - Rabu, 3 April 2024 | 13:30 WIB
Ekspreksi kekecewaan Kim Yeon-koung dan para pemain Incheon Heungkuk Life Pink Spiders saat harus kembali menjadi runner-up pada Liga Voli Korea 2023-2024
KOVO.CO.KR
Ekspreksi kekecewaan Kim Yeon-koung dan para pemain Incheon Heungkuk Life Pink Spiders saat harus kembali menjadi runner-up pada Liga Voli Korea 2023-2024

BOLASPORT.COM - Selesai sudah perhelatan Liga Voli Korea musim 2023-2024 yang juga menghadirkan cerita tragis dan manis dari tim satu kota.

Tim bola voli putra dan putri asal Incheon, Korea Selatan sama-sama menorehkan pencapaian dengan menembus final Liga Voli Korea musim ini.

Mereka adalah Incheon Korean Air Jumbos di kompetisi putra dan Incheon Heungkuk Life Pink Spiders di kompetisi putri.

Akan tetapi, nasib kedua tim kota pelabuhan ini menghadirkan catatan yang bertolak belakang sebagai tim yang difavoritkan untuk menjadi juara.

Bagi Korean Air Jumbos yang disebut-sebut sebagai penguasa Liga Voli Korea, mereka makin menunjukkan dominasi.

Han Sun-soo dkk. berhasil menjadi kampiun Liga Voli Korea selama empat musim berturut-turut atau quattrick gelar.

Korean Air Jumbos menuntaskan babak final hanya dalam tiga pertandingan saja dalam kompetisi berformat best of five.

Gelar juara dipastikan setelah mereka memenangkan partai ketiga di markas lawan mereka, Ansan OK Financial Group, di Sangnoksu Gymnasium, Ansan, Selasa (2/4/2024).

Baca Juga: Ngampas Usai Kangkangi Megawati Dkk, Pelatih Pink Spiders Ungkap Fakta Menyedihkan di Final Liga Voli Korea

Air Jumbos mencetak kemenangan ketiga atas OK Financial Group dengan skor 3-2 (27-25, 16-25, 21-25, 25-20, 15-13).


Editor : Ardhianto Wahyu Indraputra
Sumber : Naver.com, KOVO.co.kr

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
35
80
2
Man City
34
79
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
33
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
West Ham
35
49
9
Chelsea
33
48
10
Bournemouth
35
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Barcelona
33
73
3
Girona
33
71
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
33
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
33
43
Klub
D
P
1
Inter
34
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
34
63
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
34
55
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
34
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X