Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Jake Peacock, Petarung Bertangan Satu Anak Legenda Chelsea, Mentas di ONE Friday Fights 58

By BolaSport - Kamis, 4 April 2024 | 06:00 WIB
Jake Peacock, jagoan Muay Thai ONE Championship sekaligus anak legenda Chelsea, Gavin Peacock.
ONE CHAMPIONSHIP
Jake Peacock, jagoan Muay Thai ONE Championship sekaligus anak legenda Chelsea, Gavin Peacock.

Setelah dia terpilih untuk berpartisipasi, atlet berumur 30 tahun itu segera meraih kemenangan demi kemenangan yang membuatnya meraih tiket menuju ONE Championship.

Peacock akan segera menjalani debutnya di ONE Friday Fights 58 melawan Kohei Shinjo dalam laga kelas bantam Muay Thai di Lumpinee Boxing Stadium, Bangkok.

Dihadapkan pada sang striker asal Jepang, Jake pun berujar ingin memberikan aksi terbaik.

"Saya bisa bertarung, juga menghibur penonton. Hal itu yang akan saya lakukan di ONE Championship," pungkasnya.

Selain aksinya, ONE Friday Fights 58 juga akan dipuncaki dengan perebutan sabuk juara interim di kelas bulu kickboxing.

Superbon Singha Mawynn bakal berduel melawan Marat Grigorian. Pertemuan itu akan jadi yang kedua di ONE Championship atau yang ketiga dalam karier profesional mereka.

Sebuah kemenangan akan memperjelas perihal siapa kickboxer yang lebih baik.

Kedua jagoan saat ini tengah berada pada posisi imbang 1-1 dalam rekor pertemuan mereka.

Pemenang dari laga itu berhak jadi orang berikutnya yang akan menantang sang penguasa divisi, Chingiz Allazov.

ONE Friday Fights 58 juga akan dimeriahkan perebutan sabuk juara kelas jerami kickboxing antara Jonathan Di Bella melawan Prajanchai PK Saenchai di laga pendukung utama.

Lima laga awal ONE Friday Fights 58 dapat disaksikan di Vidio mulai pukul 19.30 WIB.


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : ONE Championship

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
36
93
2
Barcelona
35
76
3
Girona
36
75
4
Atlético Madrid
36
73
5
Athletic Club
36
62
6
Real Betis
35
55
7
Real Sociedad
35
54
8
Villarreal
36
51
9
Valencia
35
48
10
Getafe
36
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X