Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

MotoGP Americas 2024 - Adik Valentino Rossi Tak Mungkin Potong Kaki demi Atasi Kelemahan Balapan

By Nestri Y - Senin, 8 April 2024 | 20:45 WIB
Pembalap Repsol Honda, Luca Marini dan pembalap Red Bull KTM, Jack Miller menjadi dua pembalap yang finis paling belakang pada MotoGP Qatar 2024
HONDA RACING CORPORATION
Pembalap Repsol Honda, Luca Marini dan pembalap Red Bull KTM, Jack Miller menjadi dua pembalap yang finis paling belakang pada MotoGP Qatar 2024

BOLASPORT.COM - Pembalap Repsol Honda, Luca Marini, tidak ingin menjadikan postur tubuh sebagai alasan dari kesulitan yang dialaminya pada MotoGP 2024.

Luca Marini masih belum keluar dari catatan buruk jelang gelaran seri balap ketiga MotoGP Americas 2024 yang akan bergulir akhir pekan ini.

Saat pembalap lain mengencangkan sabuknya untuk hasil lebih baik, Marini adalah salah satu yang masih teronggok dengan kepedihan karena performa yang mengecewakan.

Adik Valentino Rossi tersebut menjadi 1 dari 3 pembalap yang sama sekali gagal mencetak poin dalam dua seri balap yang sudah berjalan.

Sebagai informasi, untuk mendapatkan poin di MotoGP pembalap cukup finis ke-15 saat balapan atau ke-9 saat sprint.

Apes, Marini gagal melakukannya.

Kesan pertama Marini di atas RC213V sama sekali tidak bagus karena menjadi pembalap yang langganan finis di barisan belakang.

Hasil terbaik Marini adalah posisi ke-17 saat balapan MotoGP Portugal dan itu pun dia hanya lebih baik dari Franco Morbidelli (Prima Pramac) yang sempat terjatuh.

Baca Juga: Mantan Bos Honda Sebut Marc Marquez Berpenampilan Licik, Pedro Acosta Spontan dan Memalukan

Adaptasi dengan motor Honda yang memang sedang jadi 'pesakitan' di grid MotoGP mungkin jadi penyebabnya.


Editor : Ardhianto Wahyu Indraputra
Sumber : Motorsport Total

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
35
80
2
Man City
34
79
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
33
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
West Ham
35
49
9
Chelsea
33
48
10
Bournemouth
35
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Girona
33
71
3
Barcelona
32
70
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
33
43
Klub
D
P
1
Inter
34
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
34
63
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
34
55
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
34
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X