Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Proliga 2024 - Tekad Megawati, Tak Ingin Ambyar Karena Gia yang Baru Menang Penghargaan Liga Voli Korea

By Agung Kurniawan - Selasa, 9 April 2024 | 13:40 WIB
Megawati Hangestri Pertiwi dan Giovanna Milana saat memperkuat Daejeon JungKwanJang Red Sparks pada pertandingan menghadapi Incheon Heungkuk Life Pink Spiders dalam lanjutan playoff Liga Voli Korea 2023-2024 di Daejeon, Korea Selatan, 24 Maret 2024.
KOVO.CO.KR
Megawati Hangestri Pertiwi dan Giovanna Milana saat memperkuat Daejeon JungKwanJang Red Sparks pada pertandingan menghadapi Incheon Heungkuk Life Pink Spiders dalam lanjutan playoff Liga Voli Korea 2023-2024 di Daejeon, Korea Selatan, 24 Maret 2024.

 

BOLASPORT.COM - Megawati Hangestri Pertiwi menegaskan tekadnya untuk tak ingin kalah dari mantan rekan setim Giovanna Milana di Proliga 2024.

Proliga 2024 menghadirkan rivalitas menarik antar dua mantan pemain tim Liga Voli Korea 2023-2024 yakni Daejeon JungKwanJang Red Sparks.

Adalah Megawati Hangestri Pertiwi dan Giovanna Milana (Gia) yang akan saling bentrok di Proliga 2024 usai bahu membahu di Negeri Ginseng.

Ya, kolaborasi keduanya menjadi salah satu yang menarik perhatian di pentas KOVO V-League sepanjang musim kemarin.

Bagaimana tidak? mengutip dari laman Naver.com, kombinasi Megawati dan Gia menghasilkan total 1.426 poin untuk Red Sparks.

Dari total poin tersebut, Megawati menjadi amunisi tersubur tim besutan Ko Hee-jin itu dengan torehan 736 angka.

Torehan itu membuat pemain asal Jember, Jawa Timur tersebut bercokol di peringkat ketujuh daftar top skor Liga Voli Korea 2023-2024.

Adapun Gia, berada tepat di bawah Megawati dengan menduduki peringkat kedelapan usai meraih 690 poin.

Kendati berada di bawah Megawati, outside hitter asal Amerika Serikat itu berhasil mendapatkan penghargaan berkat perannya.

Baca Juga: Ini Alasan Idola Megawati Hangestri Coba 1 Kali Lagi pada Liga Voli Korea meski Sudah Pensiun dari Timnas

Gia masuk dalam Best 7 Liga Voli Korea 2023-2024 lantaran berkontribusi dalam mengawal kebangkitan Red Sparks.

Penobatan itu dilakukan dalam agenda 2023-2024 V-League Award Ceremony di The K Hotel Seoul, Korea Selatan, Senin (8/4/2024).

Usai menorehkan kisah manis bersama di Red Sparks dengan mengakhiri tujuh musim untuk lolos ke playoff, babak baru dialami kedua pemain itu.

Megawati dan Gia akan saling berhadapan di Proliga 2024 lantaran memperkuat tim yang berbeda.

Baca Juga: Proliga 2024 - Ditanya Tanggapan Beda Tim dengan Gia, Megawati Tak Mau Kalah demi Jadi Juara

Memastikan nasib lebih dulu, Megawati akan tampil membela Jakarta BIN yang dipenuhi dengan pasukan impian di Proliga 2024.

Adapun Gia akan berseragam Jakarta Pertamina Enduro dengan konfirmasi kepindahannya pada tengah pekan kemarin.

Di sela-sela kunjungannya ke Pendapa Wahyawibawagraha di Jember, Jawa Timur pada Minggu (7/4/2024), Megawati takkan gentar melawan Gia.

Bagi pemain berusia 24 tahun tersebut, rivalitasnya dengan Gia di pentas Proliga 2024 merupakan rivalitas wajar dalam ranah profesional.

Lebih lanjut, Megawati juga memastikan hubungannya eratnya dengan pemain berusia 25 tahun itu tetap terjaga meski menjadi seteru di lapangan.

"Untuk melawan Gia di Proliga, ya enggap apa-apa kan namanya proseional, ini kan liga profesional," kata Megawati.

"Jadi kayak ya udah, main aja, di luar lapangan tetep temenan," imbuhnya, dilansir BolaSport.com dari SuryaMalang.com.

Dalam kesempatan yang sama, Megawati juga menyampaikan harapannya untuk bisa menjuarai Proliga 2024.

"Berharap kayak gitu (bisa juara Proliga), step by step untuk menjadi champion kan, pasti ada prosesnya juga," kata Megawati.

"Ya, harapannya tahun ini menjadi berkah sih," imbuhnya.

Baca Juga: Proliga 2024- Momok Timnas Indonesia di AVC Cup Keluar Kandang usai Gabung Jakarta Garuda Jaya


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
37
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
37
57
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X