Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Jadwal Kejuaraan Asia 2024 - Dibuka Aksi Fikri/Bagas, 14 Wakil Indonesia Bertanding di Hari Lebaran

By Wahid Fahrur Annas - Selasa, 9 April 2024 | 21:00 WIB
Ganda putra Indonesia, Muhammad Shohibul Fikri/Bagas Maulana, saat tampil pada perempat final All England Open 2024 di Birmingham, Inggris, 15 Maret 2024.
PBSI
Ganda putra Indonesia, Muhammad Shohibul Fikri/Bagas Maulana, saat tampil pada perempat final All England Open 2024 di Birmingham, Inggris, 15 Maret 2024.

Saat itu Lanny/Ribka kalah dengan hanya mencetak satu digit poin dengan skor akhir 5-21, 8-21. Sekarang sudah pecah telur di level BWF World Tour, mereka ingin mencoba lagi.

Sementara itu, Rinov/Pitha, berjumpa wakil Jepang, Hiroki Midorikawa/Natsu Saito di mana mereka selalu menang dalam empat pertemuan sebelumnya.

Sebagaimana Fikri/Bagas, Rinov/Pitha juga berjuang untuk lolos ke Olimpiade Paris 2024.

Rinov/Pitha juga bersaing dengan rekan senegara, Dejan Ferdinansyah/Gloria Emanuelle Widjaja dan Rehan Naufal Kusharjanto/Lisa Ayu Kusumawati.

Dejan/Gloria akan menghadapi Tan Kian Meng/Lai Pei Jing (Malaysia) sedangkan Rehan/Lisa menantang unggulan kedua, Yuta Watanabe/Arisa Higashino.

Pertandingan seru juga sudah tersaji pada babak pertama.

Tunggal putra Indonesia, Anthony Sinisuka Ginting, memulai misi mempertahankan gelar Juara Asia dengan melawan mantan pemain nomor satu, Kidambi Srikanth (India).

Anthony memimpin rekor pertemuan atas Kidambi dengan 4 kemenangan dan 2 kekalahan. Dalam jumpa terakhir di Hylo Open 2022, Ginting menang 21-18, 21-15.

Kejuaraan Asia 2024 akan disiarkan secara langsung di SIN PO TV.

JADWAL KEJUARAAN ASIA 2024 UNTUK WAKIL INDONESIA

Babak Pertama, Rabu (9/4/2024)


Editor : Ardhianto Wahyu Indraputra
Sumber : BWFBadminton.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
36
93
2
Barcelona
35
76
3
Girona
36
75
4
Atlético Madrid
36
73
5
Athletic Club
36
62
6
Real Betis
35
55
7
Real Sociedad
35
54
8
Villarreal
36
51
9
Valencia
35
48
10
Getafe
36
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X