Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Daripada Ditunda, Duel Persita Vs Persib Resmi Dipindah ke Bali

By Arif Setiawan - Minggu, 14 April 2024 | 06:40 WIB
David Da Silva (tengah) sedang merayakan golnya bersama Dedi Kusnandar, Ryan Kurnia, Marc Klok, dan Ciro Alves dalam laga pekan ke-28 Liga 1 2023 antara Persija Jakarta versus Persib Bandung di Stadion Si Jalak Harupat, Bandung, Jawa Barat, Sabtu (9/3/2024) siang.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
David Da Silva (tengah) sedang merayakan golnya bersama Dedi Kusnandar, Ryan Kurnia, Marc Klok, dan Ciro Alves dalam laga pekan ke-28 Liga 1 2023 antara Persija Jakarta versus Persib Bandung di Stadion Si Jalak Harupat, Bandung, Jawa Barat, Sabtu (9/3/2024) siang.

BOLASPORT.COM - Duel antara Persita Tangerang vs Persib Bandung dipastikan bakal digelar di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Bali.

Sebagai informasi, pertandingan ini merupakan laga pekan ke-31 Liga 1 2023-2024.

Pertandingan awalnya bakal berlangsung di Stadion Indomilk Arena, Tangerang.

Namun, hal tersebut tak bisa dilakukan.

Dalam rilis yang diterima BolaSport.com pada Sabtu (13/4/2024) dijelaskan bahwa pihak panitia penyelenggara (panpel) Persita tak ingin laga tersebut dihelat di Stadion Indomilk Arena.

Sebagai gantinya, panpel Persita memilih Stadion Kapten I Wayan Dipta untuk menjamu Persib.

"Kami berpacu dengan waktu yang sangat terbatas di masa liburan hari raya ini."

"Dengan memperhatikan jadwal terbaru dari PT LIB, maka opsi terbaik adalah menggelar pertandingan di Stadion Kapten I Wayan Dipta," kata Tommy Kurniawan selaku Ketua Panpel Persita.

Keputusan ini tentu menjadi kerugian bagi kedua tim.

Baca Juga: Penjelasan Dokter Tim Persib soal Kondisi Stefano Beltrame dan Beckham Putra

Pasalnya, Persita dan Persib harus menempuh jarak yang cukup jauh untuk datang ke Bali.

Meski begitu, solusi ini merupakan pilihan terbaik daripada laga harus ditunda.

"Pihak klub dan PT LIB sebagai operator Liga 1 juga terus berkomunikasi dalam menentukan venue pertandingan ini."

"Kami sepakat untuk tidak menunda laga ini."

"Karena sudah memasuki fase akhir," ujarnya.

Sementara itu, Persita dan Persib memiliki misi berbeda.

Persita butuh tiga poin untuk menjauhkan diri dari zona degradasi.

Jack Brown sedang melakukan selebrasi seusai mencetak gol dalam laga pekan ke-29 Liga 1 2023 antara Persita Tangerang versus Arema FC di Stadion Indomilk Arena, Tangerang, Banten, Rabu (13/3/2024) malam.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Jack Brown sedang melakukan selebrasi seusai mencetak gol dalam laga pekan ke-29 Liga 1 2023 antara Persita Tangerang versus Arema FC di Stadion Indomilk Arena, Tangerang, Banten, Rabu (13/3/2024) malam.

Baca Juga: Ini Masalah Terbesar Vietnam Jelang Piala Asia U-23 2024, Ada Kaitannya dengan Timnas Indonesia

Tim berjulukan Pendekar Cisadane itu untuk sementara menempati peringkat ke-15 dengan 31 poin.

Poin tersebut sama dengan milik Arema FC yang berada di zona merah.

Di sisi lain, kemenangan juga sama pentingnya untuk Persib.

Tim asuhan Bojan Hodak akan mengamankan tiket Championship Series Liga 1 2023-2024 bila sanggup mengalahkan Persita.

Persib sekarang menempati posisi kedua dengan 55 poin.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Erik ten Hag Dipecat, 5 Pelatih Liga Inggris Bisa Jadi Korban Berikutnya

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Bali United
9
20
2
Borneo
9
18
3
Persebaya
9
18
4
Persib
8
16
5
PSM
9
16
6
Persija Jakarta
9
15
7
Persik
8
14
8
Persita
9
14
9
Arema
9
12
10
PSBS Biak
9
12
Klub
D
P
1
Barcelona
11
30
2
Real Madrid
11
24
3
Villarreal
11
21
4
Atlético Madrid
11
20
5
Athletic Club
11
18
6
Real Betis
11
18
7
Mallorca
11
18
8
Osasuna
11
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Sevilla
11
15
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X