Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Hasil dan Klasemen Liga Spanyol - Sepekan Jelang El Clasico, Barcelona dan Real Madrid Kompak Menang

By Sri Mulyati - Minggu, 14 April 2024 | 05:20 WIB
Para pemain Real Madrid merayakan gol Aurelien Tchouameni ke gawang RCD Mallorca pada jornada 31 Liga Spanyol 2023-2024 di Estadi Mallorca Son Moix, Sabtu (13/4/2024).
LALIGA
Para pemain Real Madrid merayakan gol Aurelien Tchouameni ke gawang RCD Mallorca pada jornada 31 Liga Spanyol 2023-2024 di Estadi Mallorca Son Moix, Sabtu (13/4/2024).

BOLASPORT.COM - Hasil Liga Spanyol 2023-2024 terbaru menampilkan kekompakan Barcelona dan Real Madrid hanya seminggu jelang laga el clasico.

Liga Spanyol pekan ke-31 menjadi momen persiapan untuk laga el clasico pada pekan selanjutnya.

Laga el clasico kali ini berpeluang besar menentukan pemilik gelar juara pada akhir musim.

Real Madrid masih memimpin persaingan untuk menjuarai LaLiga.

Rival terberat Los Blancos, Barcelona, mengintai di posisi ke-2 dengan jarak delapan poin.

Jarak tersebut berhasil dijaga oleh Barcelona setelah merampungkan laga pekan ke-31, Sabtu (13/4/2024).

Kedua klub tersebut sama-sama melakoni laga tandang pada Liga Spanyol pekan ini.

Real Madrid bertandang ke markas Mallorca untuk menjaga posisi puncak mereka.

Baca Juga: Hasil dan Klasemen Liga Italia - Juventus Keluar Jalur Kemenangan, Target Tetap Aman

Pasukan Carlo Ancelotti berhasil membawa pulang tiga poin meski hanya mencetak satu gol.

Aurelien Tchouameni menjadi pahlawan Real Madrid lewat golnya pada menit ke-48.

Meski jarak poin cukup lebar, Barcelona ternyata belum putus asa dalam mengejar sang rival.

Pekan ini, tim asuhan Xavi Hernandez harus bertandang ke markas Cadiz untuk menjaga jarak mereka.

Barcelona melewati tantangan tersebut dengan raihan kemenangan 1-0.

Joao Felix tampil sebagai satu-satunya pencetak gol Barcelona pada menit ke-37.

Felix menciptakan gol tendangan salto setelah ia mendapat kesempatan dari sepak pojok.

Baca Juga: Hasil Liga Spanyol - Junior Ronaldo Jadi Pahlawan Lewat Gol Cantik, Barcelona Jadi Hobi Menang Tipis

Kemenangan ini membuat laga el clasico pada pekan depan menjadi lebih seru.

Barcelona dan Real Madrid akan berhadapan untuk menentukan nasib mereka sendiri.

Real Madrid bisa meninggalkan sang rival lebih jauh andai meraup kemenangan.

Sebaliknya, Barcelona bisa memangkas jarak hingga lima poin jika berhasil mengalahkan Los Blancos.

Berikut hasil Liga Spanyol pada pekan ke-31:

  • Real Betis 2-1 Celta Vigo (Juan Miranda 53', Nabil Fekir 83' - Jergen Strand Larsen 90+1')
  • Atletico Madrid 3-1 Girona (Antoine Griezmann 34'-penalti 50', Angel Correa 45+6' - Artem Dovbyk 4')
  • Rayo Vallecano 0-0 Getafe
  • Mallorca 0-1 Real Madrid (Aurelien Tchouameni 48')
  • Cadiz 0-1 Barcelona (Joao Felix 37')

Berikut klasemen sementara Liga Spanyol hingga pekan ke-31:

Standings provided by Sofascore


Editor : Ade Jayadireja
Sumber : Laliga.en

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
37
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
37
57
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X