Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Pendukung Barcelona Lakukan Tindakan Tercela, Winger Real Madrid Jadi Korbannya

By Muhammad Zaki Fajrul Haq - Rabu, 17 April 2024 | 07:45 WIB
Para pendukung Barcelona tertangkap kamera melakukan tindakan tercela dengan menjadikan winger Real Madrid sebagai korbannya.
TWITTER.COM/CARRUSEL
Para pendukung Barcelona tertangkap kamera melakukan tindakan tercela dengan menjadikan winger Real Madrid sebagai korbannya.

Apabila diartikan ke bahasa Indonesia, maka dua kata tersebut berarti "Vinicius mati!"

Ucapan para pendukung Blaugrana tersebut tentu tidak berhubungan dengan pertandingan yang akan mereka saksikan.

Pasalnya, Barcelona bertanding melawan Paris Saint-Germain pada babak perempat final Liga Champions 2023-2024.

Namun, Vinicius memang sudah sering menjadi incaran ujaran kebencian dan bernada rasialisme dari banyak pendukung klub Spanyol.

Pendukung Barcelona menjadi salah satu yang paling rajin menyanyikan chant bernada kebencian kepada Vinicius.

Baca Juga: Hasil dan Klasemen Liga Spanyol - Sepekan Jelang El Clasico, Barcelona dan Real Madrid Kompak Menang

Sebelum kejadian ini, sebagian suporter El Barca juga pernah menyanyikan chant bernada rasis dan kebencian pada awal musim 2023-2024.

Kala itu, Barcelona dan Real Madrid saling berhadapan dalam laga bertajuk El Clasico di Estadi Olimpic Lluis Companys pada ajang Liga Spanyol.

Selain itu, kejadian serupa pernah terjadi pada musim 2022-2023 lalu saat Barcelona dan Real Madrid bertanding di Stadion Spotify Camp Nou.

Meski kejadian tersebut sering terjadi, pihak Barcelona dan Kepolisian Catalunya belum memberikan tindakan konkret.


Editor : Beri Bagja
Sumber : Cadena Ser

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
36
93
2
Barcelona
35
76
3
Girona
36
75
4
Atlético Madrid
36
73
5
Athletic Club
36
62
6
Real Betis
35
55
7
Real Sociedad
35
54
8
Villarreal
36
51
9
Valencia
35
48
10
Getafe
36
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X