Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Skenario Timnas U-23 Indonesia Ketemu Titisan Messi di Olimpiade 2024, Susah tapi Bisa

By Ade Jayadireja - Jumat, 3 Mei 2024 | 19:15 WIB
Susunan sebelas utama timnas U-23 Indonesia saat melawan Irak pada duel perebutan tempat ketiga Piala Asia U-23 di Doha (2/5/2024).
KARIM JAAFAR/AFP
Susunan sebelas utama timnas U-23 Indonesia saat melawan Irak pada duel perebutan tempat ketiga Piala Asia U-23 di Doha (2/5/2024).

Andai menang, terbuka peluang bagi Indonesia untuk melawan Titisan Messi milik Argentina, Claudio Echeverri.

Claudio Echeverri (kanan) mendapatkan apresiasi dari rekannya seusai ia mencetak gol dalam laga babak delapan besar Piala Dunia U-17 2023 antara timnas U-17 Brasil versus timnas U-17 Argentina di Jakarta International Stadium (JIS), Jakarta Utara, Jumat (24/11/2023).
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Claudio Echeverri (kanan) mendapatkan apresiasi dari rekannya seusai ia mencetak gol dalam laga babak delapan besar Piala Dunia U-17 2023 antara timnas U-17 Brasil versus timnas U-17 Argentina di Jakarta International Stadium (JIS), Jakarta Utara, Jumat (24/11/2023).

Ada dua skenario yang dapat mempertemukan Garuda Muda dan Albiceleste pada perempat final Olimpiade 2024.

Cara pertama adalah Indonesia harus menjuarai Grup A.

Ya, armada Merah-Putih akan menghuni grup tersebut kalau maju ke putaran final.

Sementara itu, Argentina wajib jadi runner-up Grup B.

Namun, skenario di atas cukup sulit terealisasikan karena Indonesia berada satu kotak dengan Amerika Serikat, Selandia Baru, dan Prancis selaku tuan rumah.

Masih ada jalan kedua untuk mewujudkan bentrokan Indonesia dan Argentina-nya Echeverri.

Indonesia harus merebut predikat runner-up grup, sedangkan Argentina finis teratas di grupnya.

Echeverri sendiri menyita atensi publik Indonesia tatkala mentas bersama Argentina dalam Piala Dunia U-17 2023.

Dia mengukir lima gol dan satu assist untuk membawa Tim Tango finis sebagai peringkat keempat.

Aksi terbaik Echeverri tersaji ketika mencetak hattrick ke gawang Brasil pada laga perempat final.


Editor : Ade Jayadireja
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
37
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
37
57
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X