Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

PSSI Minta Maaf dan Kecam Ujaran Rasis Fan Indonesia Kepada Para Pemain Guinea

By Sasongko Dwi Saputro - Jumat, 10 Mei 2024 | 20:45 WIB
Ivar Jenner (kiri) berduel dengan Madiou Keita dalam laga play-off menuju Olimpiade 2024 antara timnas U-23 Indonesia vs Guinea di Clairefontaine, Prancis (9/5/2024).
MIGUEL MEDINA/AFP
Ivar Jenner (kiri) berduel dengan Madiou Keita dalam laga play-off menuju Olimpiade 2024 antara timnas U-23 Indonesia vs Guinea di Clairefontaine, Prancis (9/5/2024).

BOLASPORT.COM - Ujaran rasis dari sejumlah fan Timnas U-23 Indonesia di media sosial kepada para pemain Timnas U-23 Guinea dan Federasi Sepak Bola Guinea (FGF) mendapat kecaman dari PSSI.

PSSI menyesalkan ujaran rasisme yang dilakukan oleh sejumlah fan Timnas U-23 Indonesia.

PSSI langsung meminta maaf kepada FGF atas tindakan tersebut.

Melalui akun Instagram resminya, PSSI langsung mengunggah tiga poster sekaligus yang mengekspresikan kecaman pada ujaran rasisme di dunia sepak bola.

PSSI merilis poster yang bertuliskan, "Tidak Ada Ruang untuk Rasis,", "No Discrimination", dan "Football Unites The World."

Permintaan maaf PSSI kepada FGF dan para pemain Timnas U-23 Guinea pun disampaikan melalui caption salah satu unggahan tadi.

"Untuk Teman-teman Kami, @feguifootofficiel dan Tim Sepak Bola Nasional Guinea," tulis akun resmi Timnas Indonesia.

"Selamat, Guinea! ???????? Kami mengirimkan dukungan kami untuk perjalanan #OlimpiadeParis2024 Anda."

Baca Juga: Pesan Menyentuh Rizky Ridho Usai Timnas U-23 Indonesia Gagal Lolos ke Olimpiade 2024

"Atas nama Tim Nasional Sepakbola Indonesia, kami memohon maaf dan menyesal atas ketidaknyamanan yang ditimbulkan dari komentar-komentar yang tidak pantas yang masuk ke dalam akun media sosial Anda."


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X