Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Hasil UFC St Louis - Bogem Raja KO Derrick Lewis Bikin Lawan Tidur, Jagoan Uzbekistan Merana Dibanting-banting

By Wahid Fahrur Annas - Minggu, 12 Mei 2024 | 09:29 WIB
Petarung kelas berat UFC, Derrick Lewis.
DOK. UFC
Petarung kelas berat UFC, Derrick Lewis.

Namun di awal ronde ketiga, Lewis tiba-tiba kembali melancarkan pukulan keras dengan tangan kanan yang sebelumnya dipancing hook kiri.

Satu hantaman Lewis yang mendarat telak di kepala Nascimento hingga membuat lawannya itu ambruk.

Tamat, Nascimento tak bisa bangun lagi setelah Lewis sempat memberi serangan susulan melalui ground and pound.

Hasil ini tak hanya membuat Lewis memutus catatan kekalahan tetapi juga melanjutkan rekor fantatisnya dengan catatan 15 kemenangan KO di UFC, rekor tertinggi.

Duel seru lainnya juga tersaji pada laga co-main event yang mempertemukan petarung peringkat 11 kelas welter, Joaquin Buckley, dengan prospek berbahaya asal Uzbekistan, Nursulton Ruziboev.

Ruziboev yang sudah mencatatkan dua kemenangan finis di panggung UFC disebut-sebut akan menjadi ancaman baru di kelas welter.

Namun, Ruziboev harus menghadapi situasi rumit saat dirinya kewalahan di depan Buckley selama tiga ronde pertarungan.

Ruziboev bahkan beberapa kali mendapatkan bantingan hingga dipukuli dalam ground and pound. Pelipis mata sebelah kanannya berdarah karenanya.

Walhasil Buckley, petarung yang sempat viral karena jurus tendangan memutar Wakanda-nya itu, menang telak dengan skor (30-27, 30-26, 29-27).

HASIL UFC ST.LOUIS

Main Card

  • Kelas berat: Derrick Lewis kalahkan Rodrigo Nascimento (KO, Ronde 3)
  • Kelas welter: Joaquin Buckley kalahkan Nursulton Ruziboev (Unanimous Decision)
  • Kelas berat ringan: Alonzo Menifield dikalahkan Carlos Ulberg (KO, Ronde 1)
  • Kelas ringan: Diego Ferreira kalahkan Mateusz Rebecki (TKO, Ronde 3)
  • Kelas bulu: Alex Caceres dikalahkan Sean Woodson (Unanimous Decision)
  • Kelas berat: Waldo Cortes Acosta kalahkan Robelis Despaigne (Unanimous Decision)

Preliminary Card

  • Kelas ringan: Chase Hooper kalahkan Viacheslav Borshchev (Submission)
  • Kelas ringan: Terrance Mckinney dikalahkan Esteban Ribovics (KO, Ronde 1)
  • Kelas jerami wanita: Tabatha Ricci kalahkan Tecia Pennington (Split Decision)
  • Kelas welter: Billy Ray Goff dikalahkan Trey Waters (Unanimous Decision)
  • Kelas terbang: Charles Johnson kalahkan Jake Hadley (Unanimous Decision)
  • Kelas terbang wanita: JJ Aldrick dikalahkan Veronica Hardy (Unanimous Decision)

Baca Juga: Hasil UFC 301 - Pantoja Pertahankan Gelar meski Terluka, Jose Aldo Mau Juara Lagi, 1 Petarung Pingsan Berdiri


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X