Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Proliga 2024 - Farhan Halim Sampai Linglung Saat STIN BIN Dihajar LavAni dengan Telak

By Agung Kurniawan - Minggu, 16 Juni 2024 | 00:15 WIB
outside hitter andalan Jakarta BIN, Farhan Halim, ketika turun pada pekan keenam Proliga 2024, Sabtu (15/6/2024)
DOK PBVSI
outside hitter andalan Jakarta BIN, Farhan Halim, ketika turun pada pekan keenam Proliga 2024, Sabtu (15/6/2024)

BOLASPORT.COM - Farhan Halim memberikan komentar setelah timnya Jakarta STIN BIN menderita kekalahan telak di pekan keenam Proliga 2024.

Hasil mengecewakan harus diterima Jakarta STIN BIN saat melakoni satu-satunya laga di putaran keenam Proliga 2024, Sabtu (15/6/2024).

Tampil di GOR Ken Arok, Malang, tim arahan Ryan Masajedi tersebut tidak bisa berbuat banyak saat bersua Jakarta LavAni Allo Bank Electric.

Ya, di depan juara bertahan dalam dua musim beruntun itu, STIN BIN kalah dengan skor telak 0-3 (22-25, 25-27, 18-25).

Dengan hasil ini, STIN BIN menorehkan catatan mengkhawatirkan dalam perjalanan mereka menuju final four dengan kalah di tiga laga beruntun.

Sebelumnya, tim yang diperkuat oleh Rivan Nurmulki tersebut kalah dari Palembang Bank SumselBabel dan Jakarta Bhayangkara Presisi.

Usai pertandingan, permintaan maaf pun langsung dilayangkan Ryan Masajedi mengingat ini merupakan laga penting bagi timnya.

"Pertama saya minta maaf kepada fans yang sudah mendukung dari awal hingga akhir pertandingan," kata Ryan.

Pelatih asal Jepang itu menyebut kekalahan telak ini terjadi karena para pemainnya dilanda kebingungan saat di lapangan.

Baca Juga: Top Skor Proliga 2024 - Marina Markova Menggila, Posisi Megawati Terancam Usai Cuma Beda 2 Poin


Editor : Agung Kurniawan
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Hasil Kualifikasi Piala Asia U-17 2025 - Timnas U-17 Indonesia Hajar Kep. Mariana Utara 10-0, Geser Australia di Puncak Klasemen

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Persebaya
7
17
2
Borneo
7
15
3
Bali United
7
14
4
Persik
8
14
5
Persib
7
13
6
Persija Jakarta
8
12
7
PSM
7
12
8
Persita
7
11
9
PSBS Biak
7
9
10
Arema
7
9
Klub
D
P
1
Barcelona
10
27
2
Real Madrid
10
24
3
Atlético Madrid
10
20
4
Villarreal
10
18
5
Athletic Club
10
17
6
Mallorca
10
17
7
Real Betis
10
15
8
Osasuna
10
15
9
Rayo Vallecano
10
13
10
Celta Vigo
10
13
Klub
D
P
1
Napoli
8
19
2
Inter
8
17
3
Juventus
8
16
4
Milan
8
14
5
Fiorentina
8
13
6
Atalanta
8
13
7
Lazio
8
13
8
Udinese
8
13
9
Torino
8
11
10
Roma
8
10
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X