Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Erick Thohir Sudah Ikhlaskan, Legenda Korsel: Rekrut Shin Tae-yong Jadi Pelatih Timnas Korsel Sekarang Juga

By Sasongko Dwi Saputro - Minggu, 23 Juni 2024 | 14:45 WIB
Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong, saat hadir dalam sesi jumpa pers di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Selasa (11/6/2024).
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong, saat hadir dalam sesi jumpa pers di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Selasa (11/6/2024).

BOLASPORT.COM - Kabar alotnya negosiasi kontrak baru antara Shin Tae-yong dengan PSSI sebagai pelatih Timnas Indonesia jadi pembicaraan publik Korea Selatan.

Seperti yang diketahui, Juni 2024 jadi bulan terakhir Shin Tae-yong sebagai pelatih Timnas Indonesia.

Karena itu, PSSI sudah menyodorkan draft kontrak baru kepada Shin Tae-yong.

Meski begitu, kedua belah pihak belum menemui kata sepakat.

Erick Thohir selaku Ketua Umum PSSI juga sudah memberikan sinyal kerelaan jika Shin Tae-yong ingin kembali sebagai Pelatih Timnas Korea Selatan.

“Kalau pun dari Korea Selatan menginginkan Shin Tae-yong, saya tidak bisa melarang,” kata Erick Thohir dilansir BolaSport.com dari Antara, Sabtu (22/6/2024).

“Kami perlu punya pelatih standar dunia.”

“Tapi saya yakin Shin Tae-yong tahu bahwa tanpa dukungan PSSI, tanpa kualitas pemain, tidak mungkin kita (Indonesia) sampai di sini,” imbuhnya.

Baca Juga: Shin Tae-yong Masuk Rumah Sakit di Korea Selatan, PSSI Kasih Waktu untuk Perpanjang Kontrak

Pernyataan tersebut jadi pembicaraan publik Tanah Air saat ini.

Selain itu, kabar alotnya negosiasi kontrak baru dengan PSSI juga jadi bahan pembicaraan di kampung halaman Shin Tae-yong, yaitu Korea Selatan.

Pasalnya, Korea Selatan saat ini belum menemukan sosok pelatih baru usai memecat Jurgen Klinsmann pada awal 2023 lalu.

PSSI nya Korea Selatan atau KFA sudah membentuk tim untuk melakukan seleksi untuk nama-nama pelatih baru.


Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : Wikitree
REKOMENDASI HARI INI

Hasil Kualifikasi Piala Asia U-17 2025 - Timnas U-17 Indonesia Hajar Kep. Mariana Utara 10-0, Geser Australia di Puncak Klasemen

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Persebaya
7
17
2
Borneo
7
15
3
Bali United
7
14
4
Persik
8
14
5
Persib
7
13
6
Persija Jakarta
8
12
7
PSM
7
12
8
Persita
7
11
9
PSBS Biak
7
9
10
Arema
7
9
Klub
D
P
1
Barcelona
10
27
2
Real Madrid
10
24
3
Atlético Madrid
10
20
4
Villarreal
10
18
5
Athletic Club
10
17
6
Mallorca
10
17
7
Real Betis
10
15
8
Osasuna
10
15
9
Rayo Vallecano
10
13
10
Celta Vigo
10
13
Klub
D
P
1
Napoli
8
19
2
Inter
8
17
3
Juventus
8
16
4
Milan
8
14
5
Fiorentina
8
13
6
Atalanta
8
13
7
Lazio
8
13
8
Udinese
8
13
9
Torino
8
11
10
Roma
8
10
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X