Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

5 Pemain Andalan Musim Lalu di Liga Inggris yang Kini Harus Rela Jadi Penghangat Bangku Cadangan, Pemain Terbaik Manchester United Salah Satunya

By Bagas Reza Murti - Sabtu, 21 Oktober 2017 | 16:06 WIB
Gelandang Manchester United, Ander Herrera, berduel dengan pemain Celta Vigo, Daniel Wass, dalam laga leg kedua semifinal Liga Europa di Stadion Old Trafford, Manchester, Inggris, pada 11 Mei 2017.
MIGUEL RIOPA/AFP
Gelandang Manchester United, Ander Herrera, berduel dengan pemain Celta Vigo, Daniel Wass, dalam laga leg kedua semifinal Liga Europa di Stadion Old Trafford, Manchester, Inggris, pada 11 Mei 2017.

Liga Inggris musim 2017-2018 telah memasuki pekan ke-9 pada mulai Sabtu (21/10/2017) ini.

Memasuki musim baru, tim-tim saling menyiapkan strategi baru yang dipercaya lebih efektif dari musim lalu.

Buntutnya, banyak pemain yang terpinggirkan dan harus rela menjadi penghangat bangku cadangan karena berbagai sebab. Mulai dari perubahan taktik, pergantian manajer, penurunan performa dan lain sebagainya.

Redaksi BolaSport.com telah merangkum 5 pemain yang kini menjadi penghangat bangku cadangan seperti dilansir dari 90min.

1. James Milner


Ekspresi gelandang Liverpool FC, James Milner, dalam pertandingan Liga Inggris 2017-2018 menghadapi Burnley di Stadion Anfield, Liverpool, Inggris, pada 16 September 2017.(PAUL ELLIS / AFP)

Musim lalu, James Milner bertransformasi menjadi bek kiri dan selalu diandalkan oleh Juergen Klopp di liga.

Namun musim baru 2017-2018, peran Milner sebagai bek kiri tak lagi dibutuhkan menyusul melonjaknya performa Alberto Moreno di awal musim.

Milner kembali ke posisi tengah namun masih jarang diberi kesempatan bermain oleh Juergen Klopp.

2. Yaya Toure


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : 90min.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X