Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Sejarah Hari Ini, Luis Figo Jadi Pemain Termahal Dunia Sekaligus Dibenci Fan Barcelona

By Dimas Wahyu Indrajaya - Senin, 24 Juli 2017 | 13:34 WIB
Luis Figo.
THESPORTSMAN.COM
Luis Figo.

Sebelum Cristiano Ronaldo, Ricardo Quaresma, dan Luis Nani, nama Luis Figo menjadi bintang bagi timnas Portugal.  

Sama halnya seperti Ronaldo, Figo kala itu menjadi bintang Real Madrid sejak didatangkan pada awal milenium karena sudah mempunyai nama di kompetisi Liga Spanyol.

Tepat pada hari ini, 24 Juli, genap tujuh belas tahun lalu Figo mengukuhkan diri sebagai pemain termahal dunia.

Di tahun dimana ia meraih penghargaan pemain terbaik dunia dan pemain asing terbaik La Liga Spanyol, Figo diboyong Madrid dari rival abadinya, Barcelona.

Dana 37, 4 juta poundsterling dikeluarkan Madrid untuk menebus Figo yang saat itu berumur 27 tahun.

Dengan harga itu Figo didaulat sebagai pemain termahal saat itu, memecahkan transfer Hernan Crespo dari Parma ke Lazio di tahun yang sama.

Florentino Perez menjadi sosok di balik transfer megah yang dibuat Madrid dalam mencuri pemain pujaan fans Barca itu.

Dalam kampanyenya untuk menjadi presiden Madrid, Perez menjanjikan akan merekrut simbol dari Barcelona, Luis Figo.

Perez menjanjikan akan memberikan 1,6 juta poundsterling jika Figo setuju menyeberang ke Madrid.

Figo pun sempat menampik akan pindah dan berjanji akan setia di Stadion Camp Nou pada musim mendatang.


Editor : Dimas Wahyu Indrajaya
Sumber : Marca, skysports, The Sportsman

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
37
94
2
Barcelona
37
82
3
Girona
37
78
4
Atlético Madrid
37
73
5
Athletic Club
37
65
6
Real Sociedad
37
60
7
Real Betis
37
56
8
Villarreal
37
52
9
Valencia
37
48
10
Alavés
37
45
Klub
D
P
1
Inter
37
93
2
Milan
37
74
3
Bologna
37
68
4
Juventus
37
68
5
Atalanta
36
66
6
Roma
37
63
7
Lazio
37
60
8
Fiorentina
36
54
9
Torino
37
53
10
Napoli
37
52
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X