Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Karena Kebugarannya, Zidane Sebut Cristiano Ronaldo sebagai Alien

By Kautsar Restu Yuda - Jumat, 8 September 2017 | 09:09 WIB
Megabintang Real Madrid, Cristiano Ronaldo, dengan trofi Pemain Pria Terbaik Eropa 2017 dalam acara undian fase grup Liga Champions, 24 Agustus 2017.
VALERY HACHE / AFP
Megabintang Real Madrid, Cristiano Ronaldo, dengan trofi Pemain Pria Terbaik Eropa 2017 dalam acara undian fase grup Liga Champions, 24 Agustus 2017.

Pelatih Real Madrid, Zinedine Zidane, memuji salah satu pemain andalannya di Santiago Bernabeu, Cristiano Ronaldo.

Ronaldo telah mengalami fase "kelahiran kembali" sejak kedatangan Zidane.

Tim pelatih Madrid dibawah kepemimpinan Zidane turut menjaga kebugaran Ronaldo dengan berbasis pada kontrol ketat terkait kondisi fisiknya.

Hasilnya, Ronaldo bisa bugar hampir sepanjang musim.

(Baca Juga: 11 Klub Liga Inggris Pecahkan Rekor Pembelian, Ada yang Sampai 4 Kali )

Karena tingkat kebugarannya yang sangat baik , Zidane bahkan menilai bahwa mantan bintang Manchester United itu bukan manusia, sama halnya dengan bakat dan hasil kerjanya.

"Cristiano adalah alien!" katanya dalam wawancara dengan Bein Sports dan dikutip BolaSport.com.

Pujian tersebut bukanlah isapan jempol belaka.

(Baca Juga: Philippe Coutinho Menolak Bermain untuk Liverpool di Liga Champions)

Bersama Lionel Messi, Ronaldo menjelma menjadi mega bintang yang sulit dikalahkan.


Editor : Aulli Reza Atmam
Sumber : marca.com, Bein Sports

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
35
80
2
Man City
34
79
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
33
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
West Ham
35
49
9
Chelsea
33
48
10
Bournemouth
35
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Barcelona
33
73
3
Girona
33
71
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
33
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
33
43
Klub
D
P
1
Inter
34
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
34
63
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
34
55
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
34
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X