Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Bak Prajurit Pulang Perang, Valencia Diiringi Ribuan Suporter Setelah Lawan Barcelona

By Aditya Fahmi Nurwahid - Senin, 27 November 2017 | 07:53 WIB
Selebrasi bek Barcelona, Jordi Alba (kedua dari kanan), setelah sukses mencetak gol penyeimbang timnya ke gawang Valencia dalam laga La Liga Spanyol 2017-2018 di Stadion Mestalla, Valencia, Spanyol, pada Minggu (26/11/2017).
JOSE JORDAN / AFP
Selebrasi bek Barcelona, Jordi Alba (kedua dari kanan), setelah sukses mencetak gol penyeimbang timnya ke gawang Valencia dalam laga La Liga Spanyol 2017-2018 di Stadion Mestalla, Valencia, Spanyol, pada Minggu (26/11/2017).

Valencia dapatkan satu poin saat menjamu Barcelona di Stadion Mestalla pada pertandingan ke-13 Liga Spanyol, Senin (27/11/2017) dini hari WIB.

Kedua tim usung target maksimal, Barcelona ingin menang untuk makin menjauh dari Valencia, sedangkan El Che juga ingin pepet El Barca.

Tampil menekan sejak awal laga, gol dalam pertandingan ini baru tercipta pada babak kedua.

Gol Rodrigo Moreno pada menit ke-60 berhasil membuat Valencia unggul terlebih dahulu atas El Barca.

(Baca Juga: Lampaui Klub-klub Besar Eropa, Everton Justru Cupu di Musim Ini)

Barcelona pun memaksa hasil imbang 1-1 pada menit ke-83 melalui gol Jordi Alba.

Namun, kejadian menarik justru terjadi pasca pertandingan keduanya, di luar stadion Mestalla.

Bis Valencia diiringi ribuan suporter sejak keluar stadion hingga mess tim.

Yel-yel Valencia pun bergema di sepanjang jalan yang dilewati bis dan membuat berdecak kagum.

(Baca Juga: Jika Mesut Oezil Gabung Barcelona, Begini 2 Pilihan Formasinya)


Editor : Aditya Fahmi Nurwahid
Sumber : twitter.com/TheSportsman, twitter.com/TheRealCasuals_

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
37
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
37
57
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X