Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Pelatih Borneo FC Ungkap Rahasia Besar soal Choirul Huda

By Suci Rahayu - Kamis, 19 Oktober 2017 | 10:49 WIB
Pelatih Pusamania Borneo FC, Iwan Setiawan, berbicara kepada media seusai laga melawan Madura United dalam laga pekan ke-29 Liga 1 di Stadion Ratu Pamellingan Pamekasan, Jawa Timur, Jumat (13/10/2017) malam.
SUCI RAHAYU/BOLASPORT.COM
Pelatih Pusamania Borneo FC, Iwan Setiawan, berbicara kepada media seusai laga melawan Madura United dalam laga pekan ke-29 Liga 1 di Stadion Ratu Pamellingan Pamekasan, Jawa Timur, Jumat (13/10/2017) malam.

Pelatih Borneo FC, Iwan Setiawan, mengenang sosok Choirul Huda jelang pertemuan lawan Persela Lamongan di pekan ke-30 Liga 1, Kamis (19/10/2017) di Stadion Segiri Samarinda. Iwan mengaku punya pengalaman bagus dengan Huda.

Iwan pernah melatih Persela pada tahun 2015 yang lalu. Selama periode tersebut, Iwan banyak bercengkerama dengan Huda sebagai kapten Persela.

(Baca Juga: Rasa Simpati Cristiano Ronaldo untuk Tragedi Kebakaran di Portugal dan Spanyol)

Tentu saja, banyak kesan positif yang diterima oleh Iwan dari sosok yang meninggal hari Minggu (15/10/2017) lalu.

“Huda ini bukan hanya pemain yang bagus secara teknis sepak bola, tapi juga baik sebagai manusia,” buka Iwan.

Iwan tidak memungkiri jika Huda memang pantas disebut seorang legenda di Persela, bahkan juga untuk sepak bola Indonesia.

(Baca Juga: Setelah 2 Tahun, 2 Gol Antarkan Eden Hazard Kembali ke Liga Champions)

Mantan pelatih Persebaya Surabaya ini menilai jika Huda layak untuk dijadikan panutan bagi para pemain muda.

Menurut Iwan, Huda setia dengan Persela bukan karena tidak ada klub yang meliriknya. Tapi, Huda setia kepada Persela.

Bagi Huda klub berjuluk Laskar Joko Tingkir tersebut sudah dia anggap sebagai bagian dari hidupnya.


Editor : Ferril Dennys Sitorus
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X