Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

BWF Superseries Finals 2017 - Ganda Campuran Hong Kong Bikin Hari Pertama Praveen Jordan/Debby Susanto Berjalan Tak Mulus

By Any Hidayati - Rabu, 13 Desember 2017 | 13:22 WIB
Praveen Jordan/Debby Susanto (depan) di babak pertama Hong Kong Open 2017 saat kalah 15-21, 19-21 dari ganda campuran Jerman, Mark Lamsfuss/Isabel Herttrich, di Hong Kong Coliseum, Kowloon, Hong Kong, pada Selasa (21/11/2017).
BADMINTON INDONESIA
Praveen Jordan/Debby Susanto (depan) di babak pertama Hong Kong Open 2017 saat kalah 15-21, 19-21 dari ganda campuran Jerman, Mark Lamsfuss/Isabel Herttrich, di Hong Kong Coliseum, Kowloon, Hong Kong, pada Selasa (21/11/2017).

Ganda campuran Indonesia, Preveen Jordan/Debby Susanto mengalami masa sulit di hari pertama, Rabu (13/12/2017), di BWF Superseries Finals 2017.

Bertemu dengan wakil Hong Kong, Tang Chun Man/Tse Ying Suet, Praveen/Debby kalah di gim pertama dengan skor 13-21.

Juara Korea Open 2017 tersebut kemudian sukses menikung di gim kedua dengan skor 21-14.

Pada babak penentuan, poin Praveen/Debby sempat tertinggal jauh hingga 3-11.

Perlahan tapi pasti Praveen/Debby sukses mempersempit jarak menjadi 10-13.

(Baca Juga: Sebelum Dipisah, Praveen Jordan/Debby Susanto ingin Raih Hasil Terbaik di BWF Superseries Finals 2017)

Namun, Tang/Tse kembali memperlebar jarak dan unggul 13-20.

Gim penentuan akhirnya menjadi milik ganda campuran Hong Kong dengan skor 21-16.

Pertandingan berakhir dengan skor 13-21, 21-14, 21-16, untuk kemenangan Tang/Tse.

Butuh 54 menit bagi Tang/Tse untuk mendapat satu kemenangan.


Editor : Imadudin Adam
Sumber : youtube.com/Smash Nation

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X