Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

MotoGP Australia 2017 - Lho, Marc Marquez Justru Bersyukur Balapan Semakin Agreasif

By Ardhianto Wahyu Indraputra - Minggu, 22 Oktober 2017 | 20:06 WIB
Marc Marquez merayakan gelar juara dunia MotoGP 2014 di Sirkuit Ricardo Tormo, Valencia.
REDBULL.COM
Marc Marquez merayakan gelar juara dunia MotoGP 2014 di Sirkuit Ricardo Tormo, Valencia.

Pebalap Repsol Honda, Marc Marquez, mengaku dirinya tidak mempermasalahkan ketika para pebalap MotoGP mulai sering melakukan manuver agresif untuk saling berebut posisi terdepan.

Masalah ini kembali muncul selepas balapan MotoGP Australia, Minggu (22/10/2017), ketika ada tujuh pebalap yang bersaing di grup terdepan untuk setidaknya memperebutkan posisi podium.

Grup yang terlalu padat tentu menimbulkan peluang yang semakin besar bagi para pebalap untuk saling bersenggolan.

Hal ini juga yang dialami Marc Marquez ketika bagian belakang motornya 'disundul' pebalap tim Yamaha Tech3, Johann Zarco.

"Tentu saja (agresifitas) ada batasnya, tapi hari ini normal," ujar Marc Marquez seperti dilansir BolaSport.com dari Crash.

"Balapannya agresif dan ada beberapa kontak fisik, tapi pada akhirnya, ini adalah balapan dan jika kita menurunkan batasnya, itu menjadi seperti balapan Formula 1."

(Baca Juga: Diminati Banyak Klub, Usain Bolt Siap Terjun ke Sepak Bola pada 2018)

"Pada akhirnya, inilah mengapa MotoGP semakin populer," kata Marquez.

Marc Marquez pun tidak menampik jika dirinya juga memiliki gaya balapan yang cenderung agresif sehingga dirinya tidak terlalu menganggap serius ketika pebalap lain melakukan hal yang sama.

Meski begitu Marc Marquez tetap menekankan pentingnya untuk mempertimbangkan keselamatan pebalap lain.


Editor : Ignatius Wijayatmo
Sumber : crash.net

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
35
80
2
Man City
34
79
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
34
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
Chelsea
34
51
9
West Ham
35
49
10
Bournemouth
35
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Barcelona
33
73
3
Girona
33
71
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
33
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
33
43
Klub
D
P
1
Inter
34
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
34
63
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
34
55
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
34
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X