Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Paris Saint-Germain Cuma Jadi Batu Loncatan Neymar

By Lariza Oky Adisty - Sabtu, 3 Maret 2018 | 18:39 WIB
Bintang Paris Saint-Germain, Neymar, merayakan gol bunuh diri yang dicetak bek Olympique Marseille, Rolando, dalam laga Liga Prancis di Stadion Parc des Princes, Paris, pada 25 Februari 2018.
GEOFFROY VAN DER HASSELT/AFP
Bintang Paris Saint-Germain, Neymar, merayakan gol bunuh diri yang dicetak bek Olympique Marseille, Rolando, dalam laga Liga Prancis di Stadion Parc des Princes, Paris, pada 25 Februari 2018.

Mantan Presiden FC Barcelona, Joan Laporta, menilai bahwa eks bintang Barcelona, Neymar, mungkin hanya menjadikan Paris Saint-Germain sebagai batu loncatan untuk menyeberang ke klub rival Barcelona, Real Madrid.

Neymar pergi dari FC Barcelona pada musim panas 2017 menuju Paris Saint-Germain dengan harga 222 juta euro alias Rp 3,7 triliun yang memecahkan rekor transfer termahal.

Namun, belum genap semusim di Paris Saint-Germain, ada gosip bahwa Neymar tidak betah di klub tersebut dan berniat kembali ke Liga Spanyol.

(Baca Juga: Bercermin dari Owen dan Walcott, Bocah Ajaib Fulham Meniti Asa Tampil di Piala Dunia 2018)

Bukan kembali ke FC Barcelona, melainkan ke rival mereka, Real Madrid.

Eks presiden FC Barcelona, Joan Laporta, termasuk yang yakin bahwa transfer Neymar ke Real Madrid akan terjadi.


Instatory instagram Neymar Jr, Jumat (2/3/2018)(instagram.com/neymarjr)

"Untuk Neymar, PSG bisa jadi cuma batu loncatan agar dia bisa bermain untuk Real Madrid. Hanya waktu yang bisa membuktikan," kata Laporta, dilansir BolaSport.com dari AS.

(Baca Juga: VIDEO - Tekel Keras Marckho Sandy Picu Keributan, Dua Kartu Merah Dikeluarkan Wasit)

Di sisi lain, Laporta bisa memahami keputusan Neymar yang berkeras untuk meninggalkan Barcelona.


Editor : Ferril Dennys Sitorus
Sumber : en.as.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
36
85
2
Arsenal
36
83
3
Liverpool
36
78
4
Aston Villa
36
67
5
Tottenham
36
63
6
Newcastle
36
57
7
Chelsea
36
57
8
Man United
35
54
9
West Ham
37
52
10
Brighton
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
35
90
2
Girona
35
75
3
Barcelona
34
73
4
Atlético Madrid
34
67
5
Athletic Club
35
62
6
Real Sociedad
34
54
7
Real Betis
34
52
8
Villarreal
35
48
9
Valencia
34
47
10
Getafe
34
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
35
66
5
Atalanta
34
60
6
Roma
35
60
7
Lazio
35
56
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
35
47
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X