Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Arema FC Coba Tenangkan Suporternya Dalam Menghadapi Hukuman Komdis PSSI

By Bayu Chandra - Jumat, 12 Oktober 2018 | 18:10 WIB
Oknum Aremania masuk ke lapangan dan nyaris terlibat duel dengan pemain Persebaya Surabaya Sabtu (6/10/2018) sore WIB.
ISTIMEWA
Oknum Aremania masuk ke lapangan dan nyaris terlibat duel dengan pemain Persebaya Surabaya Sabtu (6/10/2018) sore WIB.

Arema FC resmi menerima hukuman sanksi dari Komite Disiplin (Komdis) PSSI terkait insiden masuknya suporter ke dalam lapangan saat laga melawan Persebaya di Stadion Kanjuruhan, Kabupaten Malang, Sabtu (6/10/2018).

Dalam keputusan Komdis PSSI yang dikeluarkan pada Kamis (11/10/2018), Arema FC mendapat hukuman pertandingan kandang tanpa penonton hingga akhir musim kompetisi 2018.

Pendukung Arema FC juga dilarang menghadiri pertandingan--baik kandang maupun tandang--hingga akhir musim ini.

Usai Komdis PSSI menjatuhkan sanksi hukuman, pihak Arema FC langsung bertindak cepat.

Klub asal Malang itu mencoba menenangkan para suporternya terkait hukuman yang mereka terima dari Komdis PSSI.

Melalui akun twitternya, Arema FC mengimbau agar Aremania (julukan suporter) tetap tegar menjalani dan merenungi kesalahan yang telah dibuat.

Tim berjuluk Singo Edan juga mengajak seluruh Aremania untuk introspeksi menyikapi hukuman dari Komdis PSSI.

(Baca juga: Aremania Korwil Jalur Gaza Pasuruan Berikan Sikap soal Hukuman Komdis PSSI)

Dalam statusnya pula, Arema FC berpesan kepada Aremania supaya tidak saling mem-bully dan saling berbenah diri.


Editor : Ardhianto Wahyu Indraputra
Sumber : Twitter.com/@aremafcofficial

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
35
80
2
Man City
33
76
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
33
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
West Ham
35
49
9
Chelsea
33
48
10
Bournemouth
35
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Girona
33
71
3
Barcelona
32
70
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Getafe
33
43
10
Villarreal
32
42
Klub
D
P
1
Inter
34
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
34
63
5
Roma
33
58
6
Lazio
34
55
7
Atalanta
32
54
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
34
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X