Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Pelatih Islandia Dipaksa Bicara Bahasa Indonesia oleh Pengunjung Candi Prambanan

By Irwan Febri Rialdi - Selasa, 9 Januari 2018 | 02:34 WIB
Pelatih Timnas Islandia, Heimir Hallgrimsson (dua dari kanan) berjalan membawa payung di kawasan wisata Candi Prambanan, Senin (8/1/2018).
IRWAN FEBRI RIALDI/BOLASPORT.COM
Pelatih Timnas Islandia, Heimir Hallgrimsson (dua dari kanan) berjalan membawa payung di kawasan wisata Candi Prambanan, Senin (8/1/2018).

Timnas Islandia melakukan kunjungan wisata di Candi Prambanan, Klaten, pada Selasa (8/1/2018) pukul 15.00 WIB.

Skuat berjuluk Our Boys itu tampak senang bisa menikmati salah satu obyek wisata bersejarah itu.

Kehadiran para pemain Timnas Islandia pun menjadi magnet tersendiri bagi pengunjung.

Mulai dari sekadar tanda tangan hingga foto bersama pun menjadi buruan.

(Baca juga: Ini Daftar Harga Tiket Timnas Vs Islandia di GBK)

Tak hanya pemain, pelatih Timnas Islandia, Heimir Hallgrimsson, juga tak luput dari sorotan.

Bahkan, pelatih yang sukses mengantar Islandia lolos ke Piala Dunia 2018 itu sempat dikerjai oleh salah satu pengunjung.

Ia dipaksa untuk mengucapkan kalimat dengan bahasa Indonesia.

"Frozen bikin cepat seger," ujar Haeimir Hallgrimsson sambil terbata-bata.

Sambil tertawa, para pengunjung yang juga merupakan anak muda itu memintanya mengulang hingga tiga kali.


Editor : Aulli Reza Atmam
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X