Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Test Event Asian Games 2018 - Hong Kong Senang Bisa Curi Satu Set dari Tim Voli Indonesia 1

By Delia Mustikasari - Rabu, 14 Februari 2018 | 20:52 WIB
Pelatih tim bola voli Hong Kong, Yau Hok Chun (kiri), didampingi kapten tim, Luk Chun Ho, memberikan keterangan pers seusai melawan tim Indonesia 1 pada laga semifinal test event Asian Games 2018 di Tennis Indoor, Senayan, Jakarta, Rabu (14/2/2018).
DELIA MUSTIKASARI/BOLASPORT.COM
Pelatih tim bola voli Hong Kong, Yau Hok Chun (kiri), didampingi kapten tim, Luk Chun Ho, memberikan keterangan pers seusai melawan tim Indonesia 1 pada laga semifinal test event Asian Games 2018 di Tennis Indoor, Senayan, Jakarta, Rabu (14/2/2018).

Tim bola voli putra Hong Kong gagal memijak partai final test event atau uji coba Asian Games 2018 setelah kalah dari tim Indonesia 1 pada babak semifinal, Rabu (14/2/2018).

Hong Kong kalah dengan skor 1-3 (13-25, 25-23, 23-25, 20-25) pada laga yang berlangsung di Tennis Indoor, Senayan, Jakarta.

Performa Hong Kong tampak lebih baik dari laga penyisihan dan blok dari tim Indonesia 1 berhasil mereka atasi.

Sementara itu, tim Indonesia 1 banyak memberi poin kepada sang lawan melalui servis.

"Kami senang bisa mencuri satu set dari tim Indonesia 1. Dalam pertandingan tadi, kami lebih fight dan juga ada faktor keberuntungan," kata pelatih tim Hong Kong, Yau Hok Chun, seusai laga.

(Baca Juga : Test Event Asian Games 2018 - Tim Atletik Indonesia Ingin Berlatih di SUGBK)

Meskipun akhirnya kalah, Yau turut memuji performa tim asuhannya yang banyak dihuni oleh pemain muda.

"Penampilan mereka ada peningkatan dari laga sebelumnya. Dalam pertandingan ini sebanyak 50 persen ada faktor keberuntungan, sisanya adalah spirit," ujar Yau Hok Chun.

"Saya melihat tim Indonesia 1 kelelahan karena semalam menjalani pertandingan yang ketat (lawan Jepang)."

Dalam pertandingan, Luk Chun Hong (kapten tim Hong Kong) mengaku mengalami cedera kaki sebelum menjalani laga semifinal. Namun, dia tidak memberi tahu kondisinya tersebut kepada pelatih.


Editor : Doddy Wiratama
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
35
80
2
Man City
34
79
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
33
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
West Ham
35
49
9
Chelsea
33
48
10
Bournemouth
35
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Barcelona
33
73
3
Girona
33
71
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
33
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
33
43
Klub
D
P
1
Inter
34
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
34
63
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
34
55
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
34
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X