Kebobolan Dua Kali Lipat, AC Milan Sebaiknya Tinggalkan Formasi 3-5-2

By Dwi Widijatmiko - Rabu, 18 Oktober 2017 | 16:20 WIB
Pelatih AC Milan, Vincenzo Montella (kanan), memberikan instruksi kepada pemain dalam partai Liga Italia lawan Udinese di San Siro, Milan, 17 September 2017. (MIGUEL MEDINA / AFP)

Jika dihitung angka rata-ratanya, AC Milan hanya menderita 0,8 gol dalam setiap partai saat memakai 4-3-3.

Ketika menggunakan 3-5-2, angkanya menjadi 1,4 gol per partai.


Reaksi pelatih AC Milan, Vincenzo Montella, dalam partai Liga Italia lawan SPAL di Stadion San Siro, Milan, 20 September 2017.(MARCO BERTORELLO/AFP)

Artinya, saat memakai pola 3-5-2, angka kebobolan AC Milan jadi sekitar dua kali lipat lebih banyak ketimbang waktu menggunakan 4-3-3.

Mengingat nasibnya dikabarkan tergantung hasil tiga partai Serie A ke depan, Vincenzo Montella mungkin perlu mempertimbangkan kembali ke 4-3-3.