VIDEO - Simak Seni Menyerang ala Napoli Melawan Kekuatan Bertahan AS Roma

By Dimas Wahyu Indrajaya - Selasa, 24 Oktober 2017 | 16:32 WIB
Gelandang AS Roma Radja Nainggolan ditempel ketat oleh winger Napoli Jose Callejon saat menggiring bola di laga lanjutan Liga Italia, Minggu (15/10/2017) (FILIPPO MONTEFORTE / AFP)

Kesempatan itu dimanfaatkan pemain Napoli di sisi lain untuk bermain melebar.

Pemain Roma tak tinggal diam melihat Napoli berlama-lama memainkan bola.

Gelandang Roma Radja Nainggolan berusaha mengejar bola saat Raul Albiol dan Elseid Hysaj.

Nainggolan mencoba berlari ke arah bola yang dikuasai Hysaj, namun bola kembali digulirkan ke Jorginho.

Jorginho kembali mengoper ke belakang yang membuat pemain bertahan lain melebar, sementara itu pemain Roma juga bereaksi dengan melakukan man-marking.

Simak video lengkapnya:


26 tembakan dan delapan di antaranya mengarah ke gawang dilakukan kedua kubu pada laga tersebut.

Kedua tim juga melakukan operan sukses dengan persentase 80 persen lebih.

Namun hanya satu tembakan yang berhasil bersarang di gawang yang dilakukan winger Napoli Lorenzo Insigne.

Laga itu pun berkesudahan 1-0 untuk Napoli.