Cristiano Ronaldo akan Debut di Hari Berkabung Nasional, Ini Alasannya

By Nina Andrianti Loasana - Jumat, 17 Agustus 2018 | 19:19 WIB
Striker Juventus, Cristiano Ronaldo, melakukan tendangan akrobatik saat timnya berlaga melawan tim yunior Juventus di Villar Perosa, Minggu (12/8/2018). (Isabella Bonotto / AFP)

(Baca juga : Nama Conor McGregor Ikut Terseret Saat Artis Korea June IKON Pamer Tubuh Telanjang Dada, Ada Apa Ya?)

Dua laga yang mengalami penundaan adalah laga Sampdoria kontra Fiorentina serta AC Milan melawan Genoa pada pekan perdana Liga Italia

Tapi semua laga akan dimulai kembali pada 18 Agustus 2018.

Tim-tim yang berlaga akan mengenakakan pita hitam di lapangan hijau dan waktu mengheningkan cipta selama satu menit akan diberikan pada setiap laga yang berlangsung di hari tersebut.