Indonesia Tak Boleh Hanya Memandang Thailand di Grup B Piala AFF 2018

By Metta Rahma Melati - Rabu, 2 Mei 2018 | 16:44 WIB
Para pemain timnas Indonesia merayakan gol Ilham Udin ke gawang timnas Islandia pada laga uji coba internasional di Stadion Utama GBK, Jakarta Selatan, Minggu (14/1/2018) malam. ( FERI SETIAWAN/BOLASPORT.COM )

Namun, Isa Halim tak melupakan dua kekuatan lain selain yakni Indonesia dan Vietnam.

"Kamu tidak bisa mengesampingkan Vietnam dan Indonesia. Vietnam telah menujukkan mereka dapat memainkan sepak bola yang baik dan memiliki anak muda berbakat di timnas U-23," ujar Isa Halim.

(Baca Juga: Ini Jadwal Timnas Indonesia di Piala AFF, Tandang ke Singapura dan Thailand)

Isa Halim memberikan sorotan kepada Indonesia.

"Untuk Indonesia, mereka memiliki banyak anak-anak yang berbakat seperti Egy (Egy Maulana Vikri, red.) dan bintang-bintang seperti Evan Dimas, jadi jangan kaget kalau melangkah jauh," ujarnya.