Evan Dimas Sebut Dua Rekannya di Timnas U-23 Indonesia Layak Bermain di Luar Negeri

By Muhammad Robbani - Jumat, 14 September 2018 | 16:03 WIB
Selebrasi gelandang timnas Indonesia, Evan Dimas, seusai membobol gawang Mauritius dalam laga persahabatan di Stadion Wibawa Muklti, Selasa (11/9/2018). ( HERKA YANIS PANGARIBOWO/TABLOID BOLA )

Menurut eks pemain Bhayangkara FC, kebanyakan pemain Indonesia ragu serta takut sehingga tak banyak yang berani untuk memutuskan menerima tantangan.

"Yang penting, pemain Indonesia itu harus siap mental. Mereka juga harus berani," tutur Evan.

(Baca juga: Rekan Senegara Mohamed Salah Jadi Incaran Selangor United untuk Liga Malaysia 2019)

"Problem pemain kita itu, enggak berani dari hati dan hanya ingin main di negeri sendiri terus," ucapnya.