Bhayangkara FC Vs PSM - Parade Para Sniper

By Rabu, 18 Oktober 2017 | 21:29 WIB
Para pemain Bhayangkara FC bersukacita setelah Ilija Spasojevic membobol gawang Bali United dalam duel Liga 1 di Stadion Patriot Candrabhaga, Kota Bekasi, Jawa Barat, Jumat (29/9/2017) malam WIB. (FERI SETIAWAN/BOLASPORT.COM)

(Baca Juga: Apa yang Dikatakan Choirul Huda di Warung Kopi Menjadi Kenyataan)

Okelah, memang Persipura juga melepaskan rata-rata 5,8 tembakan ke gawang lawan di setiap laga.

Tapi, bila dibandingkan dengan rataan tembakan yang dilepas, Tim Mutiara Hitam ini bahkan tak masuk 5 besar tim dengan akurasi tembakan terbaik.

PSM berada di pucuk daftar itu dengan tingkat ketepatan 51,5 persen.

Bukti Jajang

Absennya Ferdinand Sinaga akibat sanksi akumulasi bersama Rizky Pellu sepertinya juga bakal bisa diatasi.

Pavel Purishkin boleh jadi sudah mencuri kembali kepercayaan Robert untuk posisi pencetak gol.

Sebagian suporter PSM sempat mempertanyakan kontribusi penyerang asal Uzbekistan tersebut.

Tapi, pada akhirnya justru penyerang berusia 29 tahun ini yang mencetak gol kemenangan PSM saat menghadapi Persib.

Purishkin saat ini sudah mengoleksi empat gol di Liga 1.