Penyerang Baru Chelsea Jalani Debut Paling Menyedihkan di Liga Tertinggi Selama Kariernya

By Aditya Fahmi Nurwahid - Selasa, 6 Februari 2018 | 08:35 WIB
Striker Chelsea, Olivier Giroud (tengah), beraksi dalam laga Liga Inggris kontra Watford di Stadion Vicarage Road, Watford, pada 5 Februari 2018. (GLYN KIRK/AFP)

(Baca juga: Kekalahan Bersejarah bagi Chelsea adalah Kemenangan Spesial Watford)

Meski tak cetak gol, Montpellier berhasil menang tipis 1-0 atas Bourdoux pada laga tersebut.

Begitupun saat pemain berkebangsaan Prancis ini melakoni laga perdana bersama Arsenal.

Bertemu lawan berat pada Liga Inggris musim 2012-2013, Liverpool, Giroud langsung bermain penuh dalam satu laga.

(Baca Juga: Biang Kerok Kekalahan Chelsea Acungkan Jari Tengah saat Cetak Gol, Hukuman Berat Menanti!)

Meski kembali tak cetak gol, Arsenal berhasil menang dua gol tanpa balas.

Namun, Chelsea tak harus berkecil hati mengenai performa Olivier Giroud bersama skuat London Biru, terutama dalam urusan mencetak gol.

Pasalnya, Giroud juga miliki tradisi untuk cetak gol pertamanya di laga kedua dimana sang pemain diberi kesempatan bermain 90 menit.

 

#SportaBOLA Kamis, 8 Feb 2018 18.00 - 19.00 WIB . Derby London Utara Tottenham vs Arsenal . Host : Sem Bagaskara (Redaksi BOLA) Narasumber : Theresia Simanjuntak (Redaksi BOLA) Live By Phone : Darma Ananda Putra (Humas @Indospurs ) . Kuis : Berapa skor derby London Utara terakhir di Kandang Spurs ? . Jawab via twitter mention @TabloidBOLA @sonorafm92 @bolasportcom @bola_vaganza atau SMS/WA 08121129200 format jawab Nama_DaerahDomisili_Jawaban . #bigmatch #kuis #radio #tottenham #arsenal #derbylondon #ligainggris #premierleague #sportabola

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on