Inisial-inisial yang Diungkap di Acara Mata Najwa, Hampir Semua Pengurus PSSI

By Taufan Bara Mukti - Kamis, 21 Februari 2019 | 15:36 WIB
Logo PSSI dan FIFA ( TRIBUNNEWS.COM )

Dua inisial yang disebut ini disebut-sebut merupakan yang mengatur perangkat pertandingan yang bertugas di suatu laga.

JR diduga merupakan Wakil Ketua Komite Wasit PSSI, sementara NK merupakan anggota Komite Wasit sekaligus mantan pemain.

Para wasit di Liga 1 diharuskan menuruti instruksi JR, termasuk untuk memenangkan suatu tim.

"Mereka harus nurut sama IB, JR, karena mereka petinggi Exco, hampir semua wasit pasti nurut dan tidak ada yang berani melawan," ujar narasumber.

Apabila wasit tersebut tidak mau diatur, narsumber mengatakan bahwa ia akan disingkirkan.

Sementara inisial NK juga disebut oleh narasumber saat ditanyai pihak Komite Wasit PSSI yang ikut mengatur permainan.

Baca Juga : Alkisah Lucas Silva: Dibuang Madrid, Sakit Jantung, Sukses di Brasil

5. Inisial AK

AK disebut merupakan mantan Sekretaris Jenderal (Sekjen) PSSI.

AK diduga terlibat pengaturan pertandingan kala menjadi pemilik klub Persita Tangerang.