Bos Besar Borneo FC Gelar Pertemuan Penting dengan Pelatih dan Pemain

By Deodatus Kresna Murti Bayu Aji - Minggu, 24 Maret 2019 | 23:10 WIB
Presiden klub Borneo FC, Nabil Husein, berbicara kepada media saat memperkenalkan Dejan Antonic (ki (japrit)

Saat ini, skuat Borneo FC masih diliburkan pasca gugur di fase penyisihan Grup D Piala Presiden di Sleman.

Di turnamen tersebut, Borneo FC benar-benar sial karena kalah tiga kali beruntun dan gagal mencetak satu pun gol.

Baca Juga: Hancur Lebur di Piala Presiden 2019, Borneo FC Bakal Cuci Gudang

Di laga perdana kontra Persija Jakarta, Borneo FC kalah telak 0-5.

Kemudian saat melawan tuan rumah PSS Sleman, Borneo FC takluk 0-2.

Sementara itu, mereka pada laga terakhir kalah tipis 0-1 dari Madura United.

Baca Juga: Kualifikasi Piala Asia U-23 – Unggul Cepat, Kemenangan Singapura Sirna

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Karier cemerlang wonderkid Chelsea, Callum Hudson-Odoi. . What a year Odoi!!! #hudsonodoi #chelsea #england #theblues #wonderkid

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on