Gabung Real Madrid, Hazard Buat 4 Hashtag Masuk 10 Besar Trending Topic Dunia

By Septian Tambunan - Sabtu, 8 Juni 2019 | 08:15 WIB
Real Madrid menyambut kedatangan Eden Hazard sebagai pemain baru melalui situs resmi klub, Jumat (7/6/2019) waktu setempat atau Sabtu dini hari WIB. (TWITTER.COM/SQUAWKANEWS)

Di samping itu, 39.000 retweet dan 2.800 komentar menghinggapi sepenggal kisah Hazard.

Tak berhenti sampai di sana, efek transfer Eden Hazard membuat empat hashtag yang berhubungan dengan dirinya masuk dalam daftar 10 besar trending topic dunia di Twitter.

Baca Juga: Indra Sjafri Ungkap Penyebab Kekalahan Timnas U-23 Indonesia dari Thailand

Dilansir BolaSport.com dari Twitter, berikut ini empat tagar yang menembus daftar 10 besar trending topic dunia usai Real Madrid mengabarkan kepindahan Eden Hazard dari Chelsea:

  1. #Hazard = 327.000 kicauan
  2. #Chelsea = 155.000 kicauan
  3. #ThankYouEden = 92.800 kicauan
  4. #HalaMadrid = 50.800 kicauan
 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Namanya James, tetapi dia bukan gelandang serang Real Madrid yang baru kembali dari masa peminjaman di Bayern Muenchen, James Rodriguez. Orang itu adalah Daniel James, winger Swansea City berusia 21 tahun. Daniel James sudah tiba di Carrington untuk menjalani tes medis pada Kamis (6/6/2019) pagi waktu Inggris. Pindah dari klub EFL Championship ke klub Premier League setenar Manchester United pastinya langsung menaikkan status James. Gajinya pun otomatis mendapatkan kenaikan yang signifikan. Ketika masih memperkuat Swansea City, James digaji 4.000 pound (72 juta rupiah) per pekan. Kabarnya gaji pemain berusia 21 tahun ini menjadi 67.000 pound (1,7 miliar rupiah) per pekan. Artinya, transfer dari Swansea City ke Manchester United membuat gaji Daniel James naik hampir 17 kali lipat! #danieljames #james #manchesterunited #manutd #swansea #premierleague #gridnetwork

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on