Hasil Babak I - Man City Ditahan Imbang Tanpa Gol oleh Aston Villa

By Sri Mulyati - Sabtu, 26 Oktober 2019 | 19:23 WIB
Penyerang Man City, Raheem Sterling (TWITTER.COM/MANCITY)

Man City pun mulai mengandalkan peluang mencetak gol dari tendangan pojok.

Mendekati berakhirnya babak pertama, Man City lebih sering melepaskan tembakan dari luar kotak penalti.

David Silva sempat mencobanya pada menit ke-43 tetapi tembakan sang gelandang masih melebar.

Sementara serangan-serangan Aston Villa juga belum menemui hasil karena kurangnya pemahaman antar pemain.

Hingga babak pertama berakhir, skor 0-0 masih mewarnai laga Man City vs Aston Villa.


Manchester City 0-0 Aston Villa

Manchester City: 31-Ederson Moraes; 27-Joao Cancelo, 2-Rodri, 25-Fernandinho, 22-Benjamin Mendy; 17-Kevin De Bruyne, 8-Ilkay Guendogan, 21-David Silva; 20-Bernardo Silva, 9-Gabriel Jesus, 7-Raheem Sterling

Pelatih: Pep Guardiola

Aston Villa: 1-Tom Heaton; 24-Frederic Guilbert, 22-Bjorn Engels, 40-Tyrone Mings, 18-Matt Targett; 7-John McGinn, 11-Marcelous Nakamba, 14-Conor Hourihane; 21-Anwar El Ghazi, 9-Wesley, 10-Jack Grealish

Pelatih: Dean Smith