Italia Juara EURO 2020, Sakit Hati Si Pembenci Roberto Mancini Kambuh

By Adi Nugroho - Sabtu, 17 Juli 2021 | 23:30 WIB
Wayne Bridge (kiri) dan Roberto Mancini saat masih sama-sama memperkuat Manchester City. (TWITTER.COM/DAILYSTAR_SPORT)

"Saya tidak akan mengatakan dia pelatih terburuk yang pernah melatih saya, tetapi secara taktik dia tidak terlalu bagus."

Baca Juga: Status PNS Boaz Solossa Bisa Rugikan Borneo FC, Kenapa?

"Apa yang dia lakukan itu (di EURO 2020) bagus, dan cukup menyakitkan untuk mengatakan itu."

"Tidak hanya keluarga saya yang bersorak untuk Inggris, mereka juga bersorak karena Mancini kalah, jadi itu lebih menyakiti kami."

"Saya tidak pernah benar-benar menyukainya sebagai pelatih," tambahnya.