Diospek Rangnick, Manajemen Man United Dianggap Perusak DNA Klub

By Sri Mulyati - Sabtu, 4 Desember 2021 | 10:45 WIB
Ralf Rangnick melatih Manchester United sampai akhir musim 2021-2022. (TWITTER.COM/MANUTD)

Baca Juga: Eks Winger Man City Beberkan Alasan yang Buat Karier De Gea di Man United Bisa Berakhir

Man United memang dikabarkan belum berminat untuk mencari pelatih tetap.

Rumornya, Setan Merah menunggu hingga akhir musim setelah jasa pelatih Paris Saint-Germain, Mauricio Pochettino, tersedia.

Namun, skenario lain masih memungkinkan, termasuk mengangkat Rangnick hingga menjadi pelatih permanen.

Untuk saat ini, Rangnick hanya akan fokus memanfaatkan 6,5 bulan yang dipercayakan Man United kepadanya.