Bukan Cristiano Ronaldo, Cuma Dua Rekrutan Manchester United yang Bikin Gary Neville Terkesan

By Lariza Oky Adisty - Rabu, 26 Januari 2022 | 20:20 WIB
Mantan kapten Manchester United, Gary Neville, mengatakan hanya ada dua rekrutan Setan Merah yang bisa membuatnya terkesan. (TWITTER.COM/ENGLISH_AS)

Adapun masa kerja Van Nistelrooy lebih singkat. 

Ia datang dari PSV Eindhoven pada 2001 dan hengkang pada 2006.

Selama berseragam Man United, ia mencetak 150 gol dari 219 penampilan di berbagai kompetisi.