Sama Seperti Timnas Indonesia, 4 Pemain Timor Leste Juga Positif Covid-19

By Arif Setiawan - Senin, 31 Januari 2022 | 10:30 WIB
Pelatih timnas Timor Leste, Fabio Joaquim Maciel Da Silva (Fabio Maciel), sedang memberikan intruksi kepada para pemainnya di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Bali, 30 Januari 2022. (MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM)

"Satu bek yakni kapten kami (Filomeno Junior) dan tiga gelandang," tuturnya.

MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pelatih timnas Timor Leste, Fabio Joaquim Maciel Da Silva (Fabio Maciel), mendapatkan kartu kuning dari wasit di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Bali, 30 Januari 2022.

Akibat hal ini, Fabio terpaksa merubah strateginya.

Baca Juga: Dibuang Barcelona, Ousmane Dembele Segera Susul Lionel Messi ke PSG

Terlepas dari semuanya, Fabio mengaku jika timnya memang tidak bermain dengan baik saat bertemu timnas Indonesia.

"Karena itu saya harus mengganti susunan pemain dan strategi, beberapa pemain yang jarang tampil pun terpaksa diturunkan," ucap Fabio.

"Tapi itu bukan alasan karena kami memang tidak bermain dengan baik malam ini," tutupnya.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)