Evan Dimas Masih Belum Bisa Bela Timnas Indonesia Meski Sudah Sembuh

By Sasongko Dwi Saputro - Jumat, 3 Juni 2022 | 13:30 WIB
Gelandang timnas Indonesia, Evan Dimas (jersey merah), sedang menguasai bola Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong, sedang memantau para pemainnya di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Bali, 27 Januari 2022. (MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM)

"Jadi kemarin belum bisa ikut bertanding dengan Timnas Indonesia,” lanjutnya.

Baca Juga: Kata Marc Klok Usai Didapuk Jadi Kapten Timnas Indonesia

Usai dicoret dari skuad Timnas Indonesia pada Kualifikasi Piala Asia 2023, Evan Dimas langsung berfokus menjalani proses conditioning di klubnya saat ini.

Dirinya bakal diikutkan dalam laga uji coba melawan PSIS Semarang pada 4 Juni 2022 mendatang di Stadion Jatidiri, Semarang.

Namun Evan Dimas dipastikan tak akan dimainkan 90 menit penuh oleh tim medis Arema FC.

Sebab menurut Nanang, perlu waktu bertahap untuk pemain setelah cedera agar bisa bermain 90 menit.

“Biasanya main 30-45 menit pasca cedera,” jelasnya.