Kapten Timnas U-16 Indonesia Sabet Gelar Pemain Terbaik Piala AFF U-16 2022

By Ibnu Shiddiq NF - Sabtu, 13 Agustus 2022 | 01:07 WIB
Skuad timnas U-16 Indonesia di Final Piala AFF U-16 2022. (MUTIARA KURNIA GUSTI/BOLASPORT.COM)

Dia mempunyai skil mumpuni yang didukung ketenangan dalam mengambil tindakan.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by PSSI (@pssi)

Alhasil, pertahanan timnas U-16 Indonesia pun sulit dilewati lawan-lawannya.

Sepanjang Piala AFF U-16 2022, gawang timnas Indonesia baru kemasukan dua gol.

Indonesia kebobolan pertama kali saat bertemu Vietnan di fase grup dalam laga berkesudahan 2-1.

Adapun gol kedua Indonesia terjadi ketika bermain imbang 1-1 Myanmar di semifinal.

Indonesia kemudian menang melalui drama adu penalti dengan skor 5-4.

Iqbal Gwijangge lantas berhasil membuat gawang Indonesia tidak kebobolan di partai final sekaligus mengantarkan Garuda Asia juara Piala AFF U-16 2022.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)