Kejuaraan Dunia 2022 - Tak Diunggulkan Ganda Putri Berambisi Raih Gelar Juara

By Wawan Saputra - Jumat, 19 Agustus 2022 | 21:00 WIB
Pasangan ganda putri Indonesia, Febriana Dwipuji Kusuma/Amalia Cahya Pratiwi, babak kedua Singapore Open 2022 di Singapore Indoor Stadium, Kamis (14/7/2022). (PP PBSI)

"Latihan teknik dan non-tekniknya semua disiapkan. Usai masuk di level senior seperti ini, kondisi apapun harus siap."

"Kami jadikan pertandingan yang lalu sebagai pengalaman, apa yang kurang dan harus diperbaiki."

Pada Kejuaraan Dunia 2022 ibka/Fadia akan menghadapi Chang Ching Hui/Yang Ching Tun dari Taiwan di babak 64 besar.

Sedangkan Ana/Tiwi menghadapi pasangan asal Prancis, Margot Lambert/Anne Tran.

Baca Juga: Kejuaraan Dunia 2022 - Tujuan Anders Antonsen di Tokyo Usai Absen 3 Bulan