Regenerasi Timnas, PP Perbasi Siapkan Pemain Muda pada SEA Games 2023

By Muhamad Husein - Jumat, 16 September 2022 | 15:44 WIB
Suasana pasca latihan timnas basket Indonesia 5x5 putra di GBK Arena, Senayan, Jakarta, 16/9/2022). (BOLASPORT.COM/MUHAMAD HUSEIN)

"Tapi jangan lupa kita target untuk tahun depan adalah mempertahankan apa yg kita dapatkan di SEA Games kemaren," ungkap Jeremy.

"Jadi mau pertahankan medali emas," tutup Jeremy.

Baca Juga: Asa Timnas Basket U-18 Putri Usai Dikalahkan Jepang pada Pertandingan Kedua

Berikut daftar pemain yang dipanggil PP Perbasi dalam ajang seleksi Timnas basket 5x5 putra

1. Ali Bagir
2. Aldy Izzatur Rachman
3. Yesaya Saudale
4. Hendrick Xavi Yonga
5. Yudha Saputera
6. Mario Davidson
7. Widyanta Putra Teja
8. Daniel Salamena
9. Renard Hernando
10. Karl Patrick Gloria
11. Fernando Manansang
12. Andrew Lewsun
13. Mohammad Arighi
14. Kelvin Sanjaya
15. Julian Chalias
16. Gede Elgi Wimbardi
17. Ida Bagus Ananta
18. Dame Diagne
19. Serigne Modou Kane
20. Anthony Erga

Baca Juga: Kalah di Laga Pertama, Timnas Basket U-18 Putri Harus Lebih Berani Lawan Jepang