Jalan Terjal Siap Menghadang Yamaha pada MotoGP 2023

By Wawan Saputra - Minggu, 25 Desember 2022 | 12:45 WIB
Fabio Quartararo (Monster Energy Yamaha) dan Francesco Bagnaia (Ducati Lenovo Team) pada balapan seri ke-19 MotoGP Malaysia 2022 di Sirkuit Sepang, Minggu (23/10/2022). (MOTOGP.COM)

Kini dia memilih untuk menjadi manajer tim RNF di MotoE, meski tidak terlalu menyukai balapan dengan motor listrik.

Baginya keputusan ini merupakan salah satu cara pensiun ideal, dengan tidak meninggalkan balap motor yang membesarkan namanya secara tiba-tiba.

"Ini merupakan cara berhenti, tetapi tidak tiba-tiba," ucap Forcada.

Baca Juga: Aprilia Ternyata Masih Punya Masalah Keuangan