Jika Indonesia Ditunjuk Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U-17, Shin Tae-yong dan Bima Sakti Kombinasi yang Cemerlang

By Abdul Rohman - Sabtu, 8 April 2023 | 17:00 WIB
Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong, sedang memberikan keterangan kepada awak media di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Senayan, Jakarta, Sabtu (1/4/2023). (MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM)

Kini Bima Sakti tengah mendampingi Indra Sjafri sebagai asisten pelatih timnas U-22 Indonesia yang akan berlaga di SEA Games 2023.

"Dia (Bima Sakti) bisa belajar dari Shin Tae-yong, dengan pemahaman yang dia punya, bisa diberikan ke Shin Tae-yong," ucap Bung Kusnaeni.

"Ini saya pikir kombinasi yang bagus," tutupnya.

Sebelumnya, Sebelumnya, FIFA telah resmi mencopot Peru sebagai tuan rumah Piala Dunia U-17 2023 dengan alasan kesiapan infrastruktur.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)