Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Klub Kasta Kedua Liga Inggris Ini Bakal Jadi Saingan Serius Tim yang Berlaga di Liga Champions

By Bagas Reza Murti - Minggu, 12 November 2017 | 21:26 WIB
Gelandang Manchester City, Oleksandr Zinchenko, melakoni duel udara pada laga Piala Liga Inggris kontra Wolverhampton Wanderers di Stadion Etihad, Selasa (24/10/2017).
ANTHONY DEVLIN/AFP
Gelandang Manchester City, Oleksandr Zinchenko, melakoni duel udara pada laga Piala Liga Inggris kontra Wolverhampton Wanderers di Stadion Etihad, Selasa (24/10/2017).

Klub kasta kedua Liga Inggris atau Championship, Wolverhampton Wanderers dikabarkan akan jadi saingan tim-tim Liga Champions pada bursa transfer karena mendapat kucuran dana dari pemiliknya.

Manajer Wolverhampton Wanderers, Nuno Esprito Santo dijanjikan dana tak terbatas untuk untuk mengubah tim menjadi pesaing para klub yang tampil di Liga Champions.

Pemilik Wolves, yang merupakan perusahaan investasi China Fosun Internasional, telah memberi tahu Nuno dan para staf soal bujet belanja. 

Namun, semua baru dikeluarkan sebelum mereka dapat promosi ke Premier League dan menjadi pesaing para klub Liga Inggris yang bersaing di Liga Champions.

Direktur Olahraga Wolves, Kevin Thelwell juga menginformasikan bahwa transfer besar-besaran akan dilakukan musim depan.

Dilansir BolaSport.com dari Mirror, Sebuah sumber mengatakan: "Fosun sangat berkomitmen dalam proyek ini. Bahkan jika saja gagal promosi musim ini, mereka akan tetap mengucurkan dana."

Konglomerat Shanghai telah menghabiskan sejumlah uang besar yang meilibatkan agen kenaamaan Jorge Mendes selama dua tahun terakhir.

(Baca juga: Situasi Kontrak Tak Jelas, 4 Klub Premier League Rela Antre demi Bek Gagal Manchester United)

Pemain-pemain yang diboyong antara lain: Ruben Neves (15 juta pounds), Helder Costa (13 juta pounds), Ivan Cavaleiro (7 juta pounds, dan Romain Saiss (3 juta pounds).

Lalu ada Roderick Miranda (2 juta pounds) dan Barry Douglas (1 juta pounds).

Wolves berisiko melanggar peraturan Financial Fair Play atas aktivitas transfer mereka.

Namun mereka yakin dengan berhasil meraih tiket ke Premier League, maka akan cepat menghapus hutang klub.

"Mereka bisa mencapai tujuan itu, tetapi jika semuanya berjalan salah. Mereka tahu apa yang harus dilakukan dengan menjual pemain dan lain-lain," ucap sebuah sumber.

Saat ini, Wolves masih memimpin di klasemen sementara Championship dengan koleksi 35 poin dari 16 laga.

 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on


Editor : Estu Santoso
Sumber : mirror.co.uk

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X