Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Antonio Cassano: Gianluigi Buffon Bisa Bermain Hingga Umur 45 Tahun

By Thoriq Az Zuhri Yunus - Minggu, 4 Februari 2018 | 17:51 WIB
Aksi kiper Juventus, Gianluigi Buffon (kanan), saat menggagalkan penalti pemain Atalanta, Alejandro
MARCO BERTORELLO / AFP
Aksi kiper Juventus, Gianluigi Buffon (kanan), saat menggagalkan penalti pemain Atalanta, Alejandro

Mantan rekan Gianluigi Buffon di timnas Italia, Antonio Cassano, mendukung sang kiper untuk terus bermain hingga usia 45 tahun.

Gianluigi Buffon mengumumkan pensiun dari timnas Italia setelah gagal membawa negaranya lolos ke Piala Dunia 2018.

Dengan kontraknya di Juventus yang akan rampung di akhir musim, kemungkinan besar Buffon juga akan gantung sarung tangan di level klub akhir musim nanti.

Meski begitu, Antonio Cassano percaya bahwa Buffon akan menyia-nyiakan bakatnya jika pensiun di akhir musim ini.

(Baca juga: Akhirnya Ada Lagi Pria Inggris yang Cetak Gol di Liga Jerman)

"Buffon punya segalanya, bagaimana bisa seseorang seperti dia tidak bermain lagi?" tanya Cassano seperti dilansir BolaSport.com dari Corriere della Serra.

"Seorang penjaga gawang bisa bermain hingga usia 45 tahun," tutur Cassano.


Gianluigi Buffon terlihat ekspresif saat timnas Italia melawan Swedia pada partai kedua play-off Kualifikasi Piala Dunia 2018 di Stadion Giuseppe Meazza, Selasa (14/11/2017) dini hari WIB.(MARCO BERTORELLO/AFP)

Buffon baru saja berulang tahun ke-40 pada akhir Januari lalu.

(Baca juga: Antara Firmino, Salah, dan Mane, Siapa yang Terbaik Menurut Klopp?)

Jika menuruti saran Cassano dan Buffon bermain hingga usia 45 tahun, artinya sang kiper masih akan bermain hingga musim 2022-2023 kelak.

Andai terjadi, Buffon bisa saja kembali ke timnas Italia dan berusaha membawa negaranya untuk lolos ke Piala Dunia 2022 kelak.


Editor : Aditya Fahmi Nurwahid
Sumber : corriere.it

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X