Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Penyerang Napoli Tak Sabar Dilatih Ancelotti dan Doakan yang Terbaik jika Sarri Jadi ke Chelsea

By Tomy Kartika Putra - Senin, 28 Mei 2018 | 20:40 WIB
Aksi pemain Napoli, Lorenzo Insigne, di pertandingan melawan Fiorentina pada laga lanjutan Liga Italia, Minggu (29/4/2018) waktu setempat.
ALBERTO PIZZOLI / AFP
Aksi pemain Napoli, Lorenzo Insigne, di pertandingan melawan Fiorentina pada laga lanjutan Liga Italia, Minggu (29/4/2018) waktu setempat.

Penyerang Napoli, Lorenzo Insigne, sudah tidak sabar untuk dilatih Carlo Ancelotti. Sang pemain juga berharap yang terbaik jika Maurizio Sarri benar-benar jadi ke Chelsea.

Napoli telah resmi menunjuk Carlo Ancelotti sebagai pelatih baru mereka.

Ancelotti akan meneruskan kepelatihan Maurizio Sarri di Stadion San Paolo.

(Baca juga: Jadwal Lengkap Piala Dunia 2018, Awal dan Akhir di Moskwa)

Penyerang Napoli, Lorenzo Insigne, menilai bahwa Ancelotti adalah pelatih kelas dunia yang telah berhasil meraih banyak juara.

"Saya telah membaca berita itu dari surat kabar maupun dari TV," ucap Insigne kepada Corriere dello Sport seperti dilansir BolaSport.com dari Football Italia.

"Saya senang dengan kedatangan Ancelotti di mana dia dikenal sebagai pelatih yang telah memenangi banyak gelar juara," tutur Insigne.


Pelatih baru Napoli, Carlo Ancelotti (kiri), berpose bersama pemilik klub, Aurelio De Laurentiis, setelah menyetujui kontrak berdurasi tiga tahun menangani Il Partenopei.(DOK SSCNAPOLI.IT)

Pemain 26 tahun tersebut bahkan mengaku telah sejak lama ingin dilatih oleh pelatih 58 tahun tersebut

"Saya gembira Ancelotti datang ke mari, karena saya selalu berkeinginan untuk dilatih olehnya," ucap Insigne menambahkan.


Editor : Taufan Bara Mukti
Sumber : football-italia.net

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
35
80
2
Man City
34
79
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
33
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
West Ham
35
49
9
Chelsea
33
48
10
Bournemouth
35
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Barcelona
33
73
3
Girona
33
71
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
33
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
33
43
Klub
D
P
1
Inter
34
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
34
63
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
34
55
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
34
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X