Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Penyerang Napoli Tak Sabar Dilatih Ancelotti dan Doakan yang Terbaik jika Sarri Jadi ke Chelsea

By Tomy Kartika Putra - Senin, 28 Mei 2018 | 20:40 WIB
Aksi pemain Napoli, Lorenzo Insigne, di pertandingan melawan Fiorentina pada laga lanjutan Liga Italia, Minggu (29/4/2018) waktu setempat.
ALBERTO PIZZOLI / AFP
Aksi pemain Napoli, Lorenzo Insigne, di pertandingan melawan Fiorentina pada laga lanjutan Liga Italia, Minggu (29/4/2018) waktu setempat.

(Baca Juga: Sunting Foto dan Cemooh Loris Karius, Mantan Pemain Liverpool Kena Batunya)

Kendati demikian Insigne menyatakan bahwa dirinya tetap menghormati pelatih Napoli sebelumnya, Sarri, yang telah membawa kemajuan bagi Napoli.

"Namun pada saat yang sama kami harus mengapresiasi kerja (Maurizio) Sarri selama tiga tahun disini," kata mantan pemain Pescara tersebut.

Sang penyerang mengakhiri, "Ia melakukan pekerjaan yang luar biasa dan Napoli mampu berkembang pesat berkat dia."


Ekspresi pelatih Napoli, Maurizio Sarri, dalam laga Liga Italia kontra Juventus di Stadion Allianz, Turin pada 22 April 2018.(MIGUEL MEDINA/AFP)

Insigne lantas tak lupa untuk berharap yang terbaik bagi Sarri di Chelsea, jika klub asal London itu pada akhirnya benar-benar bisa mendatangkan Sarri ke Stamford Bridge.

"Jika dia melatih Chelsea, saya pastinya senang karena dia telah bekerja baik di Napoli dan sepak bola kami telah diapresiasi oleh semua orang," tutur pemain asli Italia tersebut.

"Saya harap yang terbaik baginya dan semoga dia juga membawa mentalitasnya ke Chelsea," ujar Insigne mengakhiri.

(Baca juga: Carlo Ancelotti Tertarik Boyong 2 Wonderkid Real Madrid ke Napoli)

 


Editor : Taufan Bara Mukti
Sumber : football-italia.net

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
37
94
2
Barcelona
37
82
3
Girona
37
78
4
Atlético Madrid
37
73
5
Athletic Club
37
65
6
Real Sociedad
37
60
7
Real Betis
37
56
8
Villarreal
37
52
9
Valencia
37
48
10
Alavés
37
45
Klub
D
P
1
Inter
37
93
2
Milan
37
74
3
Bologna
37
68
4
Juventus
37
68
5
Atalanta
36
66
6
Roma
37
63
7
Lazio
37
60
8
Fiorentina
36
54
9
Torino
37
53
10
Napoli
37
52
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X