Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Setelah Cristiano Ronaldo, Giliran Zinedine Zidane Kena Skors?

By Sri Mulyati - Rabu, 16 Agustus 2017 | 15:49 WIB
Pelatih Zinedine Zidane memerhatikan pemainnya, Cristiano Ronaldo, dalam sesi latihan tim di Philip II Arena, Skopje, Makedonia, 7 Agustus 2017.
NIKOLAY DOYCHINOV / AFP
Pelatih Zinedine Zidane memerhatikan pemainnya, Cristiano Ronaldo, dalam sesi latihan tim di Philip II Arena, Skopje, Makedonia, 7 Agustus 2017.

Zinedine Zidane terus membela salah satu pemainnya, Cristiano Ronaldo.

Menurut pelatih berkebangsaan Prancis tersebut, ada yang salah dalam hukuman Ronaldo.

"Saya tahu wasit bekerja keras dan semua orang bisa membuat kesalahan, tapi 5 pertandingan untuk apa yang terjadi sangat berlebihan," ujar Zidane seperti dikutip BolaSport dari ESPN.

Ia juga berharap wasit dapat melaksanakan tugas dengan baik sehingga hal seperti ini tak akan terjadi lagi.

"Jika anda menerima hukuman lima pertandingan, itu berarti ada sesuatu yang terjadi di sana," ujar pelatih yang akrab disapa Zizou tersebut.

Kini, ucapan Zidane tersebut berpeluang memberikannya nasib serupa dengan Ronaldo.

Seperti dilansir BolaSport.com dari El Mundo Deportivo, wasit memang belum ada yang mengajukan laporan mengenai ucapan Zidane tersebut.

Meski begitu, Badan Perwasitan tengah membahas apakah pernyataan Zidane dapat membuatnya terkena hukuman.

Pembahasan mengenai hal tersebut berasal dari berbagai pihak, tak hanya para wasit yang menangani La Liga.

Jika terbukti bersalah, Zidane akan menerima skors sebanyak 4-10 pertandingan.

Hal tersebut tentu merugikan pihak Real Madrid setelah sang mega bintang harus absen pada lima pertandingan lokal Los Blancos.


Editor : Dimas Wahyu Indrajaya
Sumber : Mundodepotivo.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X